Senyawa yang sesuai dengan hasil uji daya hantar listrik seperti gambar dibawah ini adalah

Hai Ana, jawaban yang tepat adalah E. Ayo simak pembahasan berikut agar lebih paham. Berdasarkan daya hantar listriknya, larutan dibedakan menjadi larutan elektrolit kuat, elektrolit lemah, dan nonelektrolit. - Elektrolit kuat: menghasilkan nyala lampu terang dan banyak gelembung gas pada elektroda, dapat berupa asam kuat, basa kuat, dan garam mudah larut. Contohnya NaOH, HCl, NaClO4. - Elektrolit lemah: menghasilkan nyala lampu redup/padam dan sedikit gelembung gas pada elektroda, dapat berupa asam lemah, basa lemah, dan garam sukar larut. Contohnya NH3, HCOOH, CaCO3. - Nonelektrolit: lampu padam dan tidak terdapat gelembung gas pada elektroda, berupa senyawa kovalen nonpolar. Contohnya CCl4, C6H12O6. Jadi, pasangan data yang tepat adalah CaCO3 memberikan nyala lampu redup dan terdapat sedikit gelembung gas pada elektroda. Terima kasih sudah bertanya, semoga membantu ya ^^.

Top 1: hasil percobaan uji daya hantar listrik beberapa l... - Roboguru

Pengarang: roboguru.ruangguru.com - Peringkat 196

Hasil pencarian yang cocok: hasil percobaan uji daya hantar listrik beberapa larutan berikut yang tepat adalah .... ...

Top 2: Perhatikan hasil uji daya hantar listrik beberapa larutan berikut! - Roboguru

Pengarang: roboguru.ruangguru.com - Peringkat 212

Ringkasan: Dalam uji daya hantar listrik, ciri-ciri larutan elektrolit yaitu lampu menyala dan terdapat gelembung gas sementara larutan nonelektrolit tidak. Larutan elektrolit kuat menghasilkan banyak gelembung gas dan nyala lampu terang, sementara elektrolit lemah menghasilkan sedikit gelembung gas dan lampu menyala redup atau salah satu diantara keduanya. Larutan  merupakan larutan elektrolit kuat karena tergolong garam dan jika terdisosiasi menghasilkan banyak ion (n=3) sehingga gambar yang se

Hasil pencarian yang cocok: Perhatikan hasil uji daya hantar listrik beberapa larutan berikut! Hasil uji larutan MgCl2​, urea, dan AgCl yang benar secara berurutan ditunjukkan oleh ... ...

Top 3: Diketahui beberapa zat berikut A amonia (NH3) B HCl C ... - Brainly

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 103

Ringkasan: . Jawab :Diketahui beberapa zat berikut. a. amonia (NH₃). b. HCl. c. glukosa (C₆H₁₂O₆). d. NaOH. Bila masing masing zat tersebut dilarutkan dalam air, Maka zat yang dapat menghantarkan arus listrik adalah amonia (NH₃). , HCl, dan NaOH.Pembahasan :. Larutan elektrolit adalah larutan yang dapat menghantarkan listrik.   Larutan ini dapat menghantarkan listrik disebabkan karena zat elektrolit terurai menjadi ion-ion karena pengaruh arus listrik. Pada larutan elektrolit gaya tarik menarik antar

Hasil pencarian yang cocok: menghasilkan daya hantar listrik yang baik; Ciri dari percobaan : nyala lampu hidup dan bergelembung gas. Ciri larutan Non Elektrolit adalah ... ...

Top 4: Hasil percobaan uji daya hantar listrik beberapa larutan berikut yang tepat ...

Pengarang: dimanakahletak.com - Peringkat 202

Ringkasan: Jawab :Diketahui beberapa zat berikut. a. amonia [NH₃]. b. HCl. c. glukosa [C₆H₁₂O₆]. d. NaOH. Bila masing masing zat tersebut dilarutkan dalam air, Maka zat yang dapat menghantarkan arus listrik adalah amonia [NH₃]. , HCl, dan NaOH.Pembahasan :. Larutan elektrolit adalah larutan yang dapat menghantarkan listrik.   Larutan ini dapat menghantarkan listrik disebabkan karena zat elektrolit terurai menjadi ion-ion karena pengaruh arus listrik. Pada larutan elektrolit gaya tarik menarik antar m

Hasil pencarian yang cocok: Hasil percobaan uji daya hantar listrik beberapa larutan berikut yang tepat adalah a. c6h12o6. 1 minute ago. Komentar: 0. Dibaca: 5. ...

Top 5: UH 1 Larutan Elketrlit dan Non Elektrolit Quiz - Quizizz

Pengarang: quizizz.com - Peringkat 153

Hasil pencarian yang cocok: Data hasil pengamatan daya hantar listrik larutan gula, larutan garam (Larutan NaCl), larutan asam (larutan CH3COOH) sebagai berikut: Pernyataan yang benar ... ...

Top 6: Larutan Elektrolit Quiz - Quizizz

Pengarang: quizizz.com - Peringkat 107

Hasil pencarian yang cocok: Dari suatu percobaan daya hantar listrik beberapa larutan yang telah dilakukan oleh beberapa murid, didapatkan data sebagai berikut. Larutan Uji Lampu ... ...

Top 7: Di antara larutan larutan berikutyang memiliki daya hantar listrik terbesar ...

Pengarang: sepuluhteratas.com - Peringkat 192

Ringkasan: 1 hour ago Perhatikan hasil uji daya hantar listrik beberapa larutan berikut! Hasil uji larutanMgCl2​, urea, danAgClyang benar secara berurutan ditunjukkan oleh angka .... Berdasarkan data percobaan daya ... di antara senyawa senyawa berikut ini yang dapat menghantarkan listrik melalui pergerakan ion adalah?a.tembaga b.etanol c.grafit d.lelehan alumunium oksida e.natrium klorida padat ... pasangan sumber mata air yang mempunyai daya hantar listrik kuat dan lemah berturut turut adalah nomor.. ban

Hasil pencarian yang cocok: C6H12O6 5M; Dari larutan berikut yang paling kuat daya hantar listriknya adalah A. ... Hasil percobaan uji daya hantar listrik beberapa larutan berikut yang ... ...

Top 8: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Pengarang: files1.simpkb.id - Peringkat 99

Hasil pencarian yang cocok: 4.8.5 Mengkomunikasikan hasil percobaan larutan ... Alat dan bahan untuk uji daya hantar listrik dan beberapa larutan ... Masuk ruang praktikum tepat. ...

Top 9: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Pengarang: files1.simpkb.id - Peringkat 94

Hasil pencarian yang cocok: berdasarkan daya hantar listriknya dan membedakan daya hantar listrik berbagai larutan melalui perancangan dan pelaksanaan percobaan untuk membuktikan ... ...

Top 10: Mengenal Larutan Elektrolit dan Larutan Non Elektrolit - Detik.com

Pengarang: detik.com - Peringkat 171

Ringkasan: Jakarta - Larutan elektrolit dan larutan non-elektrolit adalah sifat larutan berdasarkan daya hantar listriknya.Larutan elektrolit adalah larutan yang zatnya mampu menghantarkan arus listrik ketika dilarutkan dalam air, sedangkan larutan non-elektrolit adalah larutan yang zatnya tidak dapat menghantarkan arus listrik.Mengapa larutan non-elektrolit tidak bisa menghantarkan listrik, sedangkan larutan elektrolit bisa?Ilmuwan asal Swedia bernama Svante August Arrhenius, pada tahun 1887 menjelaskan

Hasil pencarian yang cocok: 24 Nov 2021 — Oleh sebab itu, banyak sedikitnya ion yang terjadi pada ionisasi merupakan penentu dari besarnya daya hantar listrik yang terkandung pada ... ...

Jakarta -

Larutan elektrolit dan larutan non-elektrolit adalah sifat larutan berdasarkan daya hantar listriknya.

Larutan elektrolit adalah larutan yang zatnya mampu menghantarkan arus listrik ketika dilarutkan dalam air, sedangkan larutan non-elektrolit adalah larutan yang zatnya tidak dapat menghantarkan arus listrik.

Mengapa larutan non-elektrolit tidak bisa menghantarkan listrik, sedangkan larutan elektrolit bisa?

Ilmuwan asal Swedia bernama Svante August Arrhenius, pada tahun 1887 menjelaskan tentang peristiwa hantaran arus listrik melalui larutan dengan teori ionisasi.

Berdasarkan Arrhenius, larutan elektrolit dapat menghantarkan listrik karena di dalamnya mengandung ion-ion, yang dapat bergerak bebas. Ion-ion itu lah yang berfungsi sebagai penghantar arus listrik dalam larutan, seperti dikutip dalam modul Guru Pembelajar Keahlian Kimia Kesehatan oleh Eti Suherti.

Oleh sebab itu, banyak sedikitnya ion yang terjadi pada ionisasi merupakan penentu dari besarnya daya hantar listrik yang terkandung pada larutan elektrolit.

Semakin banyak ion dalam larutan, maka daya hantar listriknya akan semakin kuat. Dimana hal tersebut tidak lah bisa ditemukan pada larutan non-elektrolit.

Untuk lebih jelasnya, simak perbedaan larutan elektrolit dan larutan non-elektrolit di bawah ini ya!

Larutan Elektrolit

Larutan elektrolit bisa disebut juga dengan konduktor elektrik. Jenis larutan ini ada yang sifatnya kuat dan lemah.

Ciri-ciri larutan elektrolit adalah :

  1. Larutannya mampu menghantarkan arus listrik dengan baik dan kuat.
  2. Ditandai dengan lampu yang menyala, serta banyak mengandung gelembung gas ketika diuji dengan alat penguji elektrolit.
  3. Elektrolit kuat dalam air, akan terionisasi sempurna sehingga derajat ionisasi (𝛼) = 1. 𝛼 = jumlah mol yang terionisasi : jumlah mol zat mula-mula
  4. Larutan elektrolit kuat terdiri atas kelompok larutan-larutan basa kuat, asam kuat, dan garam (kecuali garam merkuri). Pada larutan elektrolit kuat, senyawa dalam air akan terionisasi sempurna dan menghasilkan ion-ion yang banyak.

Contoh larutan elektrolit kuat:

Basa = KOH, NaOH, radium (Ra), dan basa dari golongan I A dan II A lainya (kecuali Be(OH)₂ dan Mg(OH)₂)Asam = HCI, HBr, HI, HNO₃, HCIO₃, HCIO₄

Garam = NaCI, K₂SO₄, CaCI₂, AICI₃

Larutan elektrolit lemah adalah larutan yang masih bisa menghantarkan listrik, tapi sifatnya lemah sehingga lampu tidak terlalu bisa menyala dengan terang.

Ciri-ciri larutan elektrolit lemah:

  1. Senyawa dalam air terionisasi yang sebagiannya akan menghasilkan ion-ion yang sedikit.
  2. Larutan elektrolit lemah terdiri atas larutan basa lemah dan asam lemah.
  3. Menghantarkan jumlah listrik sedikit atau lemah
  4. Derajat ionisasi (𝛼), 0 < (𝛼) < 1.

Contoh larutan elektrolit lemah:

Basa = Be(OH)₂, Mg(OH)₂, dan beberapa basa dari logam transisi.
Asam = HNO₂, H₃PO₃, H₃PO₄, H₂SO₃, HCN, H₂CO₃, HF

Larutan Non Elektrolit

Seperti namanya, larutan non-elektrolit adalah larutan yang tidak dapat menghantarkan arus listrik. Jika disekitar penghantar listrik (electrode) tidak muncul gelembung-gelembung gas, dan lampu tidak menyala ketika diuji.

Ciri-ciri dari larutan non-elektrolit:

  1. Pada larutan non elektrolit, senyawa dalam air tidak mengalami proses ionisasi.
  2. Larutan non-elektrolit tidak dapat terionisasi dalam air, maka 𝛼 = 0.
  3. Larutan non-elektrolit terdiri atas kelompok senyawa organik molekular yang larut.
  4. Tidak menghantarkan arus listrik

Contoh larutan non-elektrolit diantaranya:

Sukrosa (C₁₂H₂₂O₁₁)Glukosa (C₆H₁₂O₆)Urea (CO(NH2)2), Larutan etanol (C2H5OH)

Vitamin C.

Jenis Ikatan dalam Senyawa Elektrolit dan Non-elektrolit

Senyawa akan terbentuk apabila suatu unsur saling berikatan dengan satu sama lain. Cara unsur-unsur yang berikatan dalam membentuk suatu molekul berbeda-beda, yang akan dipengaruhi oleh sifat-sifatnya.

Melansir modul Kimia Paket C Setara SMA/MA karya Mia Rahmi Fauziah, jika ditinjau dari ikatannya, senyawa termasuk elektrolit yang terbentuk dari adanya ikatan ion dan ikovalen polar, sedangkan senyawa yang terbentuk dengan ikatan kovalen non-polar adalah termasuk dalam larutan non-elektrolit.

1. Senyawa ion

Senyawa ion adalah senyawa yang memiliki ion (meliputi basa dan garam), contohnya adalah NaCl. NaCi terbentuk dari ion Na+ dan ion Cl-. Ikatan ini terbentuk oleh atom logam dan atom non logam.

Senyawa ion yang dilarutkan atau dilekehkan dalam air, akan mengalami ionisasi sempurna sehingga termasuk elektrolit kuat. Ion-ion NaCl dalam wujud padatnya tidak dapat bergerak bebas, sehingga tidak bisa menghantarkan listrik. Namun, apabila senyawa ion ini dilarutkan, maka ion-nya mampu bergerak bebas sehingga bisa menghantarkan listrik.

2. Senyawa Kovalen

Senyawa kovalen terdiri dari molekul-molekul yang memiliki sifat netral dan tidak dapat menghantarkan listrik. Namun, mengapa pada senyawa kovalen HCl mampu menghantarkan listrik? Senyawa kovalen bersifat polar yang terdapat gaya tarik menarik untuk memutuskan ikatan-ikatan tertentu antar molekul.

Sehingga, jika dilarutkan dalam air (pelarut polar) akan mengalami ionisasi yang bisa menghantarkan listrik. Hanya larutan senyawa kovalen polar saja yang dapat menghantarkan listrik, sedangkan senyawa kovalen non-polar tidak.

Nah, itu tadi penjelasan mengenai larutan elektrolit dan larutan non-elektrolit. Semoga detikers jadi lebih paham ya!

Simak Video "Fakta-fakta dari Ledakan Pabrik Kimia di Cilegon"



(pal/pal)

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA