Perhatikan skema rangkaian reaksi respirasi berikut bagian 1, 2 dan 4 secara berurutan adalah

Latihan Soal


Biologi SMA/MA

Kelas XII






Katabolisme




A. Pilihlah jawaban yang benar!



1. Perhatikan skema rangkaian reaksi respirasi beriku!

Bagian yang ditunjuk angka 1, 11, 111, dan IV secara berurutan dalam tabel berikut adalah . . . .

1) 4 CO

2) 2 ATP

3) 2 FADH

4) 2 NADH

5) 2 asam piruvat

Suatu tahap respirasi aerob berlangsung di sitosol. Hasil dari tahap tersebut ditunjukkan

oleh angka . . . .

a. 1), 2), dan 3)

b. 1), 3), dan 5)

c. 1), 4), dan 5)

d. 2), 3), dan 4)

e. 2), 4), dan 5)


3. Perhatikan skema dekarboksilasi oksidatif berikut!

Bagian yang ditunjuk angka I, II, dan III secara berurutan adalah . . . .

a. 2 Ko-A 2 NADH, dan 2 CO,

b. 2 Ko-A 4 NADH, dan 4 CO,

c. Ko-A. 4 NADH, dan 2 CO,

d. 4 Ko-A, 8 NADH, dan 4 CO,

e. 6 Ko-A, 4 NADH, dan 4 CO,


4. Perhatikan beberapa pernyataan berikut!

1) Memerlukan oksigen dari udara.

2) Memerlukan zat NO, dan SO,

3) Mengubah glukosa menjadi ATP.

4) Terjadi fermentasi dalam sitoplasma.

5) Hanya dapat dilakukan oleh mikroorganisme tertentu.

Ciri-ciri respirasi anaerob ditunjukkan oleh pernyataan angka . . . .

a. 1), 2), dan 3)

b. 1), 3), dan 5)

c. 2), 3), dan 4)

d. 2), 4). dan 5)

e. 3), 4), dan 5)


5. Pembuatan alkohol menggunakan sebuah mikrob untuk membantu proses fermentasi. Sebagai contoh, mikrob yang digunakan dalam pembuatan alkohol dari ubi kayu mempunyal kemampuan mengubah . . . .

a. Pati menjadi gula, lalu gula diubah menjadi asam organik

b. Pati menjadi gula, lalu gula diubah menjadi alkohol

c. Asam organik menjadi alkohol

d. Pati langsung menjadi alkoholi

e. Gula menjadi asam organik


6. Pada proses fermentasi asam laktat dari 1 molekul glukosa akan dibebaskan 2 molekul ATP Hasil 2 molekul ATP tersebut berasal dari . . . .

a. Proses oksidasi NADH

b. Glikolisis di sitoplasma

c. Proses reduksi asam piruvat

d. Reaksi pembentukan asam laktat dari asam piruvat

e. Rangkaian proses reduksi-oksidasi oleh enzim sitokrom


7. Respirasi melalui jalur pentosa fosfat bertujuan untuk mendapatkan energi dari oksidasi gula menjadi karbon dioksida dan air. Dari falur tersebut akan dihasilkan . . . .

a. 2 ATP dan 2 NADPH,

b. 2 ADP dan glukosa

c. CO, dan 2 NADPH,

d. NADP dan NADPH,

e. Glukosa dan NADPH,


8. Bowo merasakan pegal dan nyeri pada otot-otot lengannya setelah sehari sebelumnya berlatih renang, Timbulnya rasa pegal dan nyeri tersebut disebabkan oleh . . . .

a. Kurang pemanasan sehingga terjadi pemecahan molekul jumlahnya glukosa yang banyak

b. Otot memerlukan energi yang banyak sehingga terjadi penimbunan panas pada otot

c. Otot memerlukan energi yang dipenuhi melalui pemecahan glukosa secara aerob

d. Belum terbiasa berenang sehingga energi yang dikeluarkan sangat besar

e. Timbunan asam laktat akibat respirasi anaerob pada otot


9. Karbohidrat, lemak, dan protein merupakan senyawa penghasil energi yang dapat saling menggantikan. Hubungan katabolisme karbohidrat, lemak, dan protein digambarkan dalam skema berikut.

Berdasarkan gambar, bagian yang ditunjuk huruf P. Q. dan R secara berurutan adalah . . . .

a. asam nukleat, dekarboksilasi oksidatif, dan suksinil Ko-A

b. asam amino, dekarboksilasi oksidatif, dan asetil Ko-A

c. asam nukleat, dekarboksilasi oksidatif, dan asetil Ko-A

d. asam amino, glikolisis, dan suksinil Ko-A

e. asam amino, glikolisis, dan asetil Ko-A


10. Perhatikan bagan berikut!

Senyawa yang ditunjukkan oleh huruf X, Y, dan i Z secara berurutan adalah . . . .

a. fosfoenol piruvat, asetaldehid, dan asetil Ko-A

b. asetaldehid, asetil Ko-A, dan fosfoenol piruvat

c. asetaldehid, fosfoenol piruvat, dan asetil Ko-A

d. fosfoenol piruvat, asetil Ko-A, dan asetaldehid

e. asetil Ko-A, asetaldehid, dan fosfoenol piruvat



B. Kerjakan soal-soal berikut!



1. Apa yang dimaksud dengan katabolisme? Mengapa katabolisme disebut dengan reaksi eksergonik? Berikan contoh proses katabolisme yang terjadi pada makhluk hidup?


2. Respirasi aerob melalui jalur siklus Krebs, terjadi melalui empat tahap, yaitu glikolisis, dekarboksilasi oksidatif, siklus Krebs, dan sistem transpor elektron. Apa fungsi dari tahap siklus Krebs dan sistem transpor elektron? Apa perbedaan dari kedua tahap tersebut jika dilihat dari tempat dan hasilnya?


3. Perhatikan skema respirasi berikut!

Berdasarkan skema tersebut, jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut.

a Apa nama senyawa yang ditunjukkan oleh huruf X dan Y?

b. Bagaimana proses terbentuknya senyawa tersebut?

c. Berapa ATP yang dihasilkan jika 2 molekul asam piruvat memasuki mekanisme A dan B?


4. Salah satu sumber energi dalam tubuh, yaitu protein. Dalam satu gram protein mampu menghasilkan energi sebesar 4 kalori. Pada tubuh, proses katabolisme protein dimulai dengan adanya pemecahan protein oleh enzim protease dan peptidase menjadi asam amino. Benarkah pernyataan tersebut? Jelaskan!


5. Respirasi aerob terjadi pada organisme prokariotik dan eukariotik, tetapi jumlah energi yang dihasilkan pada tiap-tiap organisme tersebut berbeda. Respirasi aerob yang terjadi pada organisme prokariotik akan menghasilkan energi yang lebih besar daripada organisme eukariotik. Benarkah pernyataan tersebut? Jelaskan jawaban Anda!






Kami mohon maaf bila ada kesalahan jawaban maupun pertanyaan..
Berilah komentar kesalahan apa yang ada dan kami akan merevisinya.

terima kasih


Video

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA