Jika kalor yang diserap reservoir suhu tinggi adalah 1200 joule, tentukan efisiensi mesin carnot!


Soal No. 7
Sebuah mesin Carnot yang menggunakan reservoir suhu tinggi bersuhu 800 K mempunyai efisiensi sebesar 40%. Agar efisiensinya naik menjadi 50%, maka suhu reservoir suhu tinggi dinaikkan menjadi....(UMPTN 90) A. 900 K B. 960 K C. 1000 K D. 1180 K E. 1600 K

Pembahasan

Rumus efisiensi (tanpa %)

Jika kalor yang diserap reservoir suhu tinggi adalah 1200 joule, tentukan efisiensi mesin carnot!

Data dari Efisiensi pertama, Tt = 800 K η = 40% = 0,4 → (1 − η) = 0,6 Dari sini diperoleh suhu rendah Tr

Jika kalor yang diserap reservoir suhu tinggi adalah 1200 joule, tentukan efisiensi mesin carnot!

Dari data efisiensi kedua, η = 50% = 0,5 → (1 − η) = 0,5 Tr = 480 K Suhu tingginya:

Jika kalor yang diserap reservoir suhu tinggi adalah 1200 joule, tentukan efisiensi mesin carnot!

Soal No. 8


Sebuah mesin Carnot bekerja pada pada suhu tinggi 627°C memiliki efisiensi 50%. Agar efisiensi maksimumnya naik menjadi 70% pada suhu rendah yang tetap, maka suhu tingginya harus dinaikkan menjadi....

A. 1500°C B. 1227°C C. 1127°C D. 1073°C E. 927°C

Soal No. 9

Perhatikan gambar berikut ini!

Jika kalor yang diserap reservoir suhu tinggi adalah 1200 joule, tentukan efisiensi mesin carnot!

Jika kalor yang diserap reservoir suhu tinggi adalah 1200 joule, tentukan : a) Efisiensi mesin Carnot b) Usaha mesin Carnot c) Perbandingan kalor yang dibuang di suhu rendah dengan usaha yang dilakukan mesin Carnot d) Jenis proses ab, bc, cd dan da

Pembahasan


a) Efisiensi mesin Carnot Data :

Tt = 227oC = 500 K


Tr = 27oC = 300 K
η = ( 1 − Tr/Tt) x 100%
η = ( 1 − 300/500) x 100% = 40%

b) Usaha mesin Carnot
η = W/Q1
4/10 = W/1200
W = 480 joule

c) Perbandingan kalor yang dibuang di suhu rendah dengan usaha yang dilakukan mesin Carnot
Q2 = Q1 − W = 1200 − 480 = 720 joule
Q2 : W = 720 : 480 = 9 : 6 = 3 : 2

d) Jenis proses ab, bc, cd dan da

ab → pemuaian isotermis (volume gas bertambah, suhu gas tetap) bc → pemuaian adiabatis (volume gas bertambah, suhu gas turun) cd → pemampatan isotermal (volume gas berkurang, suhu gas tetap)

da → pemampatan adiabatis (volume gas berkurang, suhu gas naik)

Soal No. 10 Sejumlah gas ideal mengalami proses seperti gambar berikut.

Jika kalor yang diserap reservoir suhu tinggi adalah 1200 joule, tentukan efisiensi mesin carnot!

Proses yang menggambarkan adiabatis dan isokhorik berturut-turut ditunjukkan pada nomor...(UN Fisika 2013)

A. 1 – 2 dan 3 – 4 B. 1 – 2 dan 4 – 5 C. 2 – 3 dan 1 – 2 D. 2 – 3 dan 1 – 2 E. 2 – 3 dan 3 – 4

Pembahasan

Adiabatis : proses dimana tidak ada kalor masuk atau keluar. Ciri garisnya melengkung curam. Seperti garis 2 - 3. Isokhorik : proses pada volume tetap. Garisnya yang tegak lurus sumbu V. Bisa 5 - 1, juga 3 - 4. Pilihan yang ada sesuai adiabatis dan isokhoris adalah 2 - 3 dan 3 - 4.

Soal No. 11

Jika kalor yang diserap reservoir suhu tinggi adalah 1200 joule, tentukan efisiensi mesin carnot!

Suatu gas ideal mengalami proses siklus seperti pada gambar P − V di atas. Kerja yang dihasilkan pada proses siklus ini adalah....kilojoule. A. 200 B. 400 C. 600 D. 800 E. 1000

Pembahasan

W = Usaha (kerja) = Luas kurva siklus = Luas bidang abcda W = ab x bc

W = 2 x (2 x 105) = 400 kilojoule

Soal No. 12

Suatu pesawat pendingin Carnot mempunyai koefisien kinerja 6,5. Jika reservoir yang tinggi 27°C, maka reservoir yang bersuhu rendah adalah.... A. −5 °C B. −8 °C C. −10 °C D. −12 °C E. −13 °C (Dari soal Soal UMPTN 1994)

Pembahasan

Data dari soal adalah:

Tt = 27°C = 27 + 273 = 300 K


Cp = 6,5
Tr = ..... Dari rumus koefisien performansi mesin atau pesawat pendingin:

Jika kalor yang diserap reservoir suhu tinggi adalah 1200 joule, tentukan efisiensi mesin carnot!

Dimana

Cp = koefisien performansi


Tt = suhu tinggi (Kelvin)
Tr = suhu rendah (Kelvin) Masuk datanya:

Jika kalor yang diserap reservoir suhu tinggi adalah 1200 joule, tentukan efisiensi mesin carnot!

Soal No. 13

Sebuah mesin pendingin memiliki reservoir suhu rendah sebesar −15°C. Jika selisih suhu antara reservoir suhu tinggi dan suhu rendahnya sebesar 40°C, tentukan koefisien performansi mesin tersebut!

Pembahasan

Data mesin

Tr = − 15°C = (− 15 + 273) K = 258 K


Tt − Tr = 40°C
Cp =....

Jika kalor yang diserap reservoir suhu tinggi adalah 1200 joule, tentukan efisiensi mesin carnot!

Soal No. 14

Sebuah kulkas memiliki suhu rendah − 13°C dan suhu tinggi 27°C. Jika kalor yang dipindahkan dari reservoir suhu rendah adalah 1300 joule, tentukan usaha yang diperlukan kulkas!

Pembahasan

Data mesin pendingin

Tr = − 13°C = (− 13 + 273) K = 260 K


Tt = 27°C = 300 K
Qr = 1300 jW = .... Rumus koefisien performansi jika diketahui usaha dan kalor

Jika kalor yang diserap reservoir suhu tinggi adalah 1200 joule, tentukan efisiensi mesin carnot!

Dimana W = usaha yang diperlukan untuk memindahkan kalor dari suhu rendah

Qr = kalor yang dipindahkan dari suhu rendah

Sehingga jika digabung dengan rumus dari no sebelumnya diperoleh:

Jika kalor yang diserap reservoir suhu tinggi adalah 1200 joule, tentukan efisiensi mesin carnot!

(Rintisan)


jika log 2 = 0,3010 dan log 5 = 0,6989 tentukan nilai log 20tolong dijawab kak​

jika himpunan a adalah (bebek angsa entok belibis) nyatakanlah himpunan dengan mendaftarkan anggota anggota​

Ita berumur 7 tahun, Inda berumur 5 tahun, Afni berumur 4 tahun, Yuni berumur 5 tahun, dan Yuyun berumur 6 tahun. Buatlah diagram panah dengan relasi: … Sanur dark Kontekstual A umur b. berumur.

1. Semua bilangan bulat x yang memenuhi syarat -3 < x < 2 adalah​

jawab atuh bg, pakai cara iki​

Lima orang siswa, yaitu Dede, Ike, Ani, da Desi, dan Siska mengikuti ujian mate matika dengan nilai berturut-turut 7, 6, 5, 8, 9. Jika B adalah himpun … an nilai matematika, tentukanlah: a. diagram panah dari himpunan B ke A b. relasi yang mungkin.

untuk memperingati hari kemerdekaan diadakan pertandingan lompat jauh dari hasil pertandingan diperoleh juara 1 melompat sejauh 1 1/3 m dan juara du … a hanya mampu mencapai 3/4 dari lompatan juara satu berapa meter hasil lompatan juara 2tolong dijawab​

Tentukan luas permukaan dari masing-masing gabungan bangun ruang berikut8 cm 8 cm 6 cm 10 cm 7 cm​

susunlah persamaan kuadrat yang (1+√2) dan (1-√2)​

p tolong bantu kerjain bsk di kumpul mksh​

Bantu jawab kk besok di kumpulkan ‍​

Sebuah benda di jatuhkan dari ketinggian 5km tanpa kecepatan awal hitunglah jarak dan kecepatan yang ditempuh setelah 10 detik​

9 sesaat sebelum kabel terputus? 27. Sebuah benda bermassa 50 kg terletak di atas bidang datar seperti gambar di samping. Hitung percepatan yang ditim … bulkannya. F₁ = 75 N Bab 2 | Gaya dan Gerak Mandiri = 150 N F = 200 N​

•Pada suatu segitiga ABC dengan panjang sisi 20 em, pada titik A terdapat muatan -2 x 10-6 C. pada titik B terdapat muatan +2 x 10-% C. dan pada ttik … C terdapat muatan +3 × 10-6C. Tentukan gaya Coulomb di titik B

Putri dan Ayu adalah dua orang yang tinggal dalam kompleks yang sama. Pada saat libur semester keluarga Putri dan Ayu berencana akan liburan. Jika tem … pat wisata Putri dapat ditempuh dengan mobil selama 2 jam dengan kecepatan tetap 80 km/jam. Berapa jam yang diperlukan untuk sampai di tempat wisata Ayu jika jaraknya ditambah 320 km lagi?​

suatu benda bermassa 316gram dimasukkan ke dalam bak berisi air 40ml menjadi 80ml berapakah massa jenis benda tersebut​

2 muatan terpisah sejauh 2f dengan gaya sebesar f.jika jaraknya di ubah menjadi 32 kali semula tentukan besar gaya tariknya​

semoga ada yang jawab pertanyaannya ​

Mahardika menempuh jarak dari kota A ke kota B dengan mengendarai sepeda. jarak yang ditempuh 5 menit pertama 300 meter, 5 menit kedua 350 meter dan 2 … 0 menit berikutnya 750 meter. kecepatan rata rata Mahardika adalah ...A. 0,5 km/jamB. 1,5 km/jamC. 2,8 km/jamD. 3,5 km/jam​

suatu benda bergerak lurus beraturan memerlukan waktu 4 s untuk menempuh lintasan sejauh 56 m kecepatan benda tersebut adalah...A. 10m/sB. 14m/sC. 40m … /sD. 48m/s ​