Jelaskan Pencak Silat sebagai khasanah budaya tradisi yang multi aspek

Top 1: Pencak Silat Ditetapkan UNESCO sebagai Warisan Budaya Tak Benda

Pengarang: kwriu.kemdikbud.go.id - Peringkat 164

Hasil pencarian yang cocok: 21 Feb 2020 — Bogota, 11 Desember 2019: Tradisi Pencak Silat ditetapkan oleh UNESCO sebagai Warisan Budaya Tak Benda pada Sidang ke-14 Intergovernmental ... ...

Top 2: Mengenal Budaya Pencak Silat yang Diakui sebagai Warisan Takbenda ...

Pengarang: detik.com - Peringkat 192

Ringkasan: Jakarta - Pencak silat adalah budaya asli dari negara Indonesia. Pencak silat sendiri juga merupakan kesenian bela diri yang telah diakui oleh dunia. Pencak silat juga merupakan olahraga yang telah diwariskan oleh leluhur dari generasi ke generasi.Melansir dari laman Direktorat SMP, tradisi pencak silat berasal dari Sumatra Barat dan Jawa Barat. Tradisi ini kemudian dikembangkan di berbagai daerah di tanah air. Pencak silat dari berbagai daerah memiliki keunikan gerakan dan musik penggiringnya

Hasil pencarian yang cocok: 23 Sep 2021 — Pencak Silat telah ditetapkan menjadi warisan dunia oleh UNESCO sebagai warisan budaya tak benda pada Desember Foto: Getty Images/Suhaimi ... ...

Top 3: Pencak Silat Ditetapkan Sebagai Warisan Budaya Tak Benda Dunia ...

Pengarang: kemlu.go.id - Peringkat 186

Ringkasan: Profil MenteriTentang KamiStruktur OrganisasiAKIPKinerjaLembar InformasiPerwakilan

Hasil pencarian yang cocok: 13 Des 2019 — Dalam pernyataannya, Wakil Delegasi Tetap RI untuk UNESCO, Prof. Surya Rosa Putra menyampaikan bahwa tradisi pencak silat bukan hanya sekedar ... ...

Top 4: Silat Perisai - Jaringan Informasi Kearsipan Nasional

Pengarang: jikn.go.id - Peringkat 97

Ringkasan: ID 21400-4 F1-F1-B1-F1-B1-I3 . 04 Oktober 2017 (Penciptaan)Dinas Kebudayaan Provinsi RiauDinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Riau . Sertifikat Silat Perisai dari Provinsi Riau sebagai Warisan Budaya Takbenda Indonesia . Unit deskripsi terkait

Hasil pencarian yang cocok: 14 Okt 2020 — Sertifikat Silat Perisai dari Provinsi Riau sebagai Warisan Budaya Takbenda Indonesia. ...

Top 5: UNESCO Resmi Akui Pencak Silat sebagai Warisan Budaya Indonesia

Pengarang: m.mediaindonesia.com - Peringkat 172

Ringkasan: SENI bela diri tradisonal Pencak Silat kini secara resmi ditetapkan sebagi Warisan Budaya Tak Benda asli Indonesia oleh UNESCO.Hal ini diutarakan langsung pada Sidang ke-14 Intergovernmental Committee for the Safeguarding of the Intangible Cultural Heritage, yang berlangsung di Bogota, Kolombia, pada 9-14 Desember 2019. Dalam pernyataannya, Wakil Delegasi Tetap RI untuk UNESCO, Surya Rosa Putra, menyampaikan bahwa Pencak Silat resmi masuk ke dalam daftar Warisan Budaya Tak Benda UNESCO, Kamis (1

Hasil pencarian yang cocok: 13 Des 2019 — SENI bela diri tradisonal Pencak Silat kini secara resmi ditetapkan sebagi Warisan Budaya Tak Benda asli Indonesia oleh UNESCO. ...

Top 6: Silat Dua Negara Serumpun Diakui UNESCO, Dirjen Kebudayaan ... - DW

Pengarang: amp.dw.com - Peringkat 178

Ringkasan: Organisasi Pendidikan, Keilmuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNESCO) secara resmi menetapkan pencak silat dari Indonesia sebagai warisan budaya tak benda. Penetapan tersebut dilakukan saat sidang ke-14 Intergovernmental Commitee for the Safeguarding of the Intangible Cultural Heritage di Bogota, Kolombia, Kamis (12/12/2019). Sidang tersebut sepakat menetapkan bahwa pencak silat masuk ke dalam UNESCO Representative List of the Intangible Cultural Heritage of Humanity. Kepada DW In

Hasil pencarian yang cocok: 13 Des 2019 — UNESCO secara resmi tetapkan Pencak Silat sebagai warisan budaya tak benda. Selain karena faktor sejarah, pencak silat diusulkan karena ... ...

Top 7: Mengenal Budaya Pencak Silat Jakarta, Ditetapkan UNESCO ...

Pengarang: hariane.com - Peringkat 136

Ringkasan: Promosi budaya Pencak Silat ke berbagai negara juga akan terus digalakkan. Saat ini tercatat terdapat komunitas, perguruan, dan festival Pencak Silat di 52 negara di dunia.. Agar mengenal lebih dalam lagi, simak penjelasan mengenai Pencak Silat berikut yang patut diketahui agar dapat tetap melestarikan warisan budaya tan benda ini.. Pengertian Budaya Pencak Silat. Dilansir dari laman resmi Universitas Krisnadwipayana, budaya Pencak Silat adalah suatu seni bela diri tradisional yang berasal dari

Hasil pencarian yang cocok: 5 Mei 2022 — Budaya Pencak Silat, ditetapkan UNESCO sebagai Warisan Budaya Tak Benda. ... Setiap 4 tahun sekali di Indonesia hadir pertandingan Pencak ... ...

Top 8: Pencak Silat, Warisan Budaya Takbenda yang Diakui Unesco

Pengarang: amp.kompas.com - Peringkat 164

Ringkasan: . Lihat FotoShutterstock Pencak silat KOMPAS.com - Negara kita, tidak hanya kaya akan alamnya saja. Tetapi juga kaya akan beragam budaya yang dihadirkan dari berbagai wilayah.. Selain batik, Indonesia memiliki budaya yang diakui oleh dunia yakni pencak silat. Pencak silat merupakan seni bela diri asli Indonesia yang telah diwariskan oleh leluhur dari generasi ke generasi.. Tradisi pencak silat berasal dari Sumatra Barat dan juga Jawa Barat, lalu terus dikembangkan di berbagai daerah di Tanah

Hasil pencarian yang cocok: 18 Jun 2021 — Pencak silat sudah diakui UNESCO sebagai Warisan Budaya Takbenda pada 2019 silam dan memiliki perbedaan dengan pencak silat yang ada di ... ...

Pencak silat ditarget masuk olimpiade.

Selasa , 30 Jan 2018, 02:27 WIB

Republika/Edi Yusuf

Sejumlah pendekar memperagakan simulasi pertarungan bersenjata pada acara Temu Pendekar Internasional 2 yang digelar Masyarakat Pencak Silat Indonesia (MASPI), di Balai Kota Bandung, Sabtu (22/10).

Rep: Arie Lukihardianti Red: Nur Aini

REPUBLIKA.CO.ID,  BANDUNG -- Pemerintah Provinsi Jawa Barat mempunyai misi besar untuk mengantarkan pencak silat sebagai Intangible Cultural World Heritage atau Warisan Budaya Dunia tak Benda oleh United Nations Educational, Scientific, and Cultural Oragnization (Unesco). Unesco adalah organisasi di bawah naungan Perserikatan Bangsa-Bangsa yang khusus menangani persoalan pendidikan, keilmuan, budaya.Wakil Gubernur Jawa Barat Deddy Mizwar (Demiz) membuka secara resmi helatan Musyawarah Besar (Mubes) Masyarakat Pencak Silat Indonesia (Maspi) II yang digelar di Hotel Prama Grand Preanger, Jl. Asia Afrika No. 81, Kota Bandung, Ahad (28/1).

"Selain membawa pencak silat ke panggung Olimpiade, kita juga memiliki misi besar lainnya, yaitu membawa pencak silat goes to Unesco," ungkap Demiz dalam sambutannya.

Untuk itu, Pemprov Jawa Barat sangat mendukung upaya Masyarakat Pencak Silat Indonesia (Maspi) yang menargetkan Pencak Silat diakui Unesco sebagai Warisan Budaya Dunia tak Benda pada 2019 mendatang. "Menjadi tanggung jawab bersama untuk lebih meyakinkan Unesco dan publik internasional, bahwa Pencak Silat ini benar-benar milik bangsa Indonesia, dan bangsa Indonesia pun layak memilikinya," tutur Demiz.

 Demiz menjelaskan, pencak silat sebagai khasanah budaya tradisi yang multi-aspek, meliputi aspek seni budaya, beladiri, olahraga, dan mental spiritual. Inilah yang membedakan dan menjadi kelebihan Pencak Silat dari seni beladiri populer lainnya, terlebih lagi pencak silat memiliki berbagai aliran dengan keunikannya masing-masing.

Saat ini, pencak silat tidak hanya dikenal di negara-negara rumpun Melayu atau Asia Tenggara, tapi juga telah merambah ke lima benua. Selain telah dipertandingkan pada berbagai kejuaraan dunia dan ajang multi-event internasional, seperti Sea Games. Untuk pertama kalinya Pencak Silat juga akan menjadi cabang olahraga resmi Asian Games 2018, di mana Indonesia akan bertindak sebagai tuan rumah. Persekutuan Pencak Silat Antarbangsa (Persilat) sebagai organisasi dunia yang menaungi Pencak Silat, juga telah memiliki lebih dari 50 negara anggota, sehingga ke depan bukan mustahil Pencak Silat pun masuk dalam ajang Olimpiade.

  • pencak silat
  • warisan budaya
  • olimpiade

Dilihat 17,466 pengunjung

Halo, Sobat SMP! Pernahkah terlintas dalam benak kalian kalau negara kita adalah negara yang kaya raya? Tidak hanya kaya akan sumber daya alam yang melimpah, tetapi juga kaya akan keberagaman dan juga budaya lokal. 

Selain batik, salah satu budaya Indonesia lainnya yang telah diakui oleh dunia adalah pencak silat. Pencak silat merupakan seni bela diri asli Indonesia yang telah diwariskan oleh leluhur dari generasi ke generasi. 

Tradisi pencak silat berasal dari Sumatra Barat dan juga Jawa Barat, lalu terus dikembangkan di berbagai daerah di Tanah Air dengan keunikan gerakan dan musik pengiringnya masing-masing.

Hal yang membanggakan adalah tradisi pencak silat sudah diakui UNESCO sebagai Warisan Budaya Takbenda pada 2019 silam di acara Intergovernmental Committee for the Safeguarding of the Intangible Cultural Heritage yang berlangsung di Kolombia.

Pencak silat dinilai telah memiliki seluruh elemen yang membentuk Warisan Budaya Takbenda. Tradisi bela diri ini terdiri dari tradisi lisan, seni pertunjukan, ritual dan festival, kerajinan tradisional, pengetahuan dan praktik sosial, serta kearifan lokal.

Pencak silat sendiri diakui UNESCO telah menjadi identitas sekaligus pemersatu bangsa. Budaya ini mengandung nilai-nilai persahabatan, sikap saling menghormati, dan juga sportifitas.

Terdapat perbedaan silat dengan tradisi pencak silat. Tradisi pencak silat yang diusulkan oleh Indonesia lebih fokus kepada filosofi sehingga cukup erat kaitannya dengan deskripsi Warisan Budaya Takbenda UNESCO untuk kemanusiaan. Berbeda dengan Indonesia, sedangkan silat yang diajukan oleh Malaysia sebagai warisan dunia lebih ke aspek olahraga bela diri.

Sekadar informasi, Warisan Budaya Takbenda atau intangible cultural heritage merupakan warisan kebudayaan yang tidak dapat dipegang (sifatnya abstrak) seperti konsep dan teknologi. Menurut UNESCO, Warisan Budaya Takbenda adalah berbagai praktik, representasi, ekspresi, pengetahuan, keterampilan, serta instrumen, obyek, artefak dan ruang-ruang budaya terkait dengannya.

Meski demikian, pencak silat Indonesia juga merupakan salah satu olahraga yang meraih banyak prestasi di level internasional. Contohnya pada Asian Games 2018 lalu, dari 16 kelas pertandingan cabang olahraga pencak silat, Indonesia berhasil menyabet 14 medali emas dan 1 medali perunggu.

Jadi itulah tadi serba-serbi tradisi pencak silat sebagai warisan budaya Sobat SMP. Jangan sampai menunggu ada pihak yang mengakui budaya asli leluhur kita. Cintai dan lestarikan budaya Indonesia mulai sekarang!

Bagi yang ingin mengetahui lebih dalam mengenai bela diri pencak silat, dapat mengunduh modul SMP Terbuka PJOK mengenai Pencak Silat. Modul tersebut bisa diunduh secara gratis di situs resmi Direktorat SMP.

Baca Juga  Yuk, Manfaatkan Rapor Pendidikan Untuk Perencanaan Berbasis Data!

Penulis: Pengelola Web Direktorat SMP

Referensi:

//www.kemdikbud.go.id/main/blog/2019/12/unesco-tetapkan-pencak-silat-sebagai-warisan-budaya-takbenda

//kwriu.kemdikbud.go.id/berita/pencak-silat-ditetapkan-unesco-sebagai-warisan-budaya-tak-benda/

Modul SMP Terbuka PJOK Kelas VII Semester Gasal Terbitan Direktorat SMP tahun 2020

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA