Hal-hal berikut yang tidak perlu diperhatikan saat melakukan gerak melayang di udara adalah

You're Reading a Free Preview
Pages 4 to 5 are not shown in this preview.

Lihat Foto

ANTARA FOTO/MOHAMMAD AYUDHA

Foto dirilis Selasa (1/12/2020), memperlihatkan atlet National Paralympic Committee (NPC) cabang olahraga lompat jauh Atletik Setio Budi Hartanto menjalani pemusatan latihan Pelatnas di Stadion UNS, Solo. Meski Pelatnas dilaksanakan pada masa pandemi Covid-19, namun tidak menyurutkan semangat para atlet untuk terus mengikuti program latihan guna persiapan Paralimpiade Tokyo 2021.

KOMPAS.com - Gerak melayang dalam olahraga merupakan sebuah sikap atau teknik yang dilakukan saat melompat di udara. Teknik ini mengandalkan posisi tubuh yang tepat saat melakukannya.

Contoh olahraga yang menggunakan teknik gerak melayang adalah lompat tinggi, lompat jauh, serta lompat jingkat.

Mengutip dari situs Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, gerak melayang adalah sikap tubuh yang diawali dengan bertumpu pada sebuah benda keras, contohnya balok.

Sikap tubuh ini bukan hanya diterapkan saat melakukan gerak melayang di udara, namun juga saat akan melakukan tolakan dan pendaratan.

Menurut Tatang Muhtar serta Rania Irawati dalam buku Atletik (2009), gerak melayang didahului dengan gerak tolakan dan diikuti dengan gerak pendaratan.

Teknik gerak melayang dalam olahraga lompat, sangat berpengaruh pada penilaian juri. Karena merupakan salah satu penilaian yang harus diperhatikan.

Baca juga: Tahap Sikap Saat Melayang di Udara dalam Olahraga Lompat Jauh

Selain itu, gerak melayang juga berpengaruh pada hasil pendaratan. Karena saat melayang di udara, tubuh harus siap untuk melakukan pendaratan, agar tidak luka atau cedera.

Lalu, bagaimana teknik gerak melayang yang baik?

Saat melakukan gerak melayang, kedua kaki diangkat bersamaan dengan gerak mengayunkan kedua tangan tangan ke bagian atas depan. Selain itu, posisi tubuh juga harus agak dicondongkan ke depan.

Saat melakukan gerak melayang di udara, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan, yaitu:

  1. Keseimbangan tubuh haruslah dijaga
    Saat melakukan gerak melayang, keseimbangan tubuh harus tetap terjaga. Caranya bisa dilakukan dengan mencondongkan tubuh ke depan bersamaan dengan mengayunkan kedua tangan ke depan.
  2. Mempersiapkan tubuh untuk melakukan pendaratan
    Saat melakukan gerak melayang, posisi tubuh sudah harus dipersiapkan untuk melakukan tahap pendaratan. Pada umumnya teknik pendaratan dilakukan dengan kepala ditundukkan hampir menyentuh dada serta kedua tangan diayunkan ke depan.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link //t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berikutnya

Negara-negara pendiri organisasi pencaksilat internasional Persilat adalah. A. Indonesia, Singapura, Malaysia, danBrunei Darussalamb. Brunei Darussala … m, Indonesia,Singapura, dan VietnamC. Indonesia, Thailand, Malaysia, danVietnamVietnam, Thailand, Malaysia, danBrunei Darussalamd. ​.

3 jenis olahraga yang termasuk dalam cabang atletik!​

berat dari tolak peluru kategori umum dan lomba​

5. Jika dalam pertandingan sepak bola seorangpemain tim A menghalau bola dengan tangan didaerah penalti lapangan tim B, maka yangdilakukan adalah. A. … Free-kick untuk tim AB. Free-kick untuk tim BC. Penalty-kick untuk tim AD. Penalty-kick untuk tim B​.

Dua tujuan variasi gerak melayang di udara dalam lompat jauh.

Tuliskan gerak spesifik serangan dan pembelaan yang menggunakan tangan dalam pancak silat.

Tujuan pendidikan seks untuk A. Memberikan bimbingan seks B. Memberikan penyuluhan seks C. Memberikan pembekalan seks D. Memberikan makna seks.

Indonesia senam di pemerintahan Hindia Belanda sebagai bentuk program balas budi atau politik etis di bidangaA pendidikan B sosial C budaya D ekonomi … ​.

Pada penyerangan dalam permainan bola basket digunakan untuk regu yang pamainnya memiliki tinggi badan rata-rata adalah.

Usaha membendung serangan lawan berupa smash supaya tidak menghasilkan point pada permainan bola voli dinamakan A. Servis B. Passing C. Smash D. Block … E. Shooting.

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA