contoh penerapan makna proklamasi kemerdekaan dalam kehidupan sehari-hari di rumah

Kunci Jawaban

Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 6 Halaman 33, Beri Contoh dan Ceritakan Makna Proklamasi Kemerdekaan

Jumat, 13 Agustus 2021 11:01
Penulis: tsaniyah faidahEditor: Tsaniyah Faidah
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Makna Proklamasi Kemerdekaan yang tercermin pada kegiatan Edo dan kehidupan sehari-hari

Baca Selanjutnya:

Persamaan dan Perbedaan Nelayan Tradisional dengan Modern, Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 4 Halaman 54

X

TRIBUNNEWSBOGOR.COM - Kali ini, siswa diminta untuk menceritakan tentang makna Proklamasi Kemerdekaan yang tercermin pada kegiatan Edo dan teman-temannya.

Untuk menjawab pertanyaan ini, sebelumnya terdapat teks bacaan tentang kegiatan Edo dan teman-temannya.

Diceritakan dalam teks tersebut, Edo dan teman-teman mengikuti Festival Budaya.

Mereka sangat antusias mengikuti kegiatan tersebut karena berniat memperkenalkan dan menghargai budaya indonesia.

Akhirnya Edo dan teman-temannya memutuskan untuk memperkenalkan permainan Rangku Alu dari Nusa Tenggara Timur.

Nah, dari teks bacaan tersebut, siswa diminta untuk menceritakan makna Proklamasi Kemerdekaan yang terkandung dalam kegiatan Edo itu.

Selain diminta menceritakan makna Proklamasi Kemerdekaan, siswa juga diminta memberikan contoh penerapan makna Proklamasi Kemerdekaan dalam kehidupan sehari-hari.

Baik itu di lingkungan rumah, sekolah, maupun masyarakat.

Berikut ini Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 6 Halaman 33 :

Baca juga: Letak Otot Polos, Lurik, dan Jantung, Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 5 Halaman 107

Kunci Jawaban Halaman 33

Bacalah teks berikut dalam hati!

Edo, Lani, Siti, Udin, Dayu, dan Beni berencana mengikuti festival budaya. Saat ini mereka sedang berdiskusi untuk menentukan budaya yang akan mereka usung.

Edo dan teman-temannya sangat antusias mengikuti festival ini. Mereka ingin memperkenalkan seni dan budaya suku-suku yang ada di Indonesia.

Menentukan kebudayaan mana yang akan dipilih tidak mudah. Semua budaya yang dimiliki Indonesia sangat beragam dan menarik.

Akhirnya Edo dan temantemannya memutuskan untuk memperkenalkan permainan Rangku Alu. Permainan Rangku Alu berasal dari Nusa Tenggara Timur.

Dalam masyarakat Manggarai, Rangku Alu dilakukan untuk merayakan hasil panen perkebunan dan tani. Edo dan teman-temannya sangat bangga dengan kebudayaan Indonesia.

Baca juga: Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 2 SD Halaman 156-160, Gambar Manakah yang Menunjukkan Penolakan?

1. Ceritakan tentang makna Proklamasi Kemerdekaan yang tercermin pada kegiatan Edo dan teman-temannya!

Jawaban:

Makna proklamasi yang tercermin pada kegiatan Edo dan teman-temannya adalah, mereka mau memperkenalkan dan menghargai budaya indonesia dengan mengikuti Festival Budaya.

2. Apa yang kamu pelajari dari kegiatan Edo dan teman-temannya terkait makna Proklamasi Kemerdekaan?

Jawaban:

Kegiatan Edo dan teman-temannya terkait dengan makna proklamasi adalah, mereka menentukan keputusan dilakukan dengan cara bermusyawarah dan saling menghargai keputusan yang sudah dibuat.

Baca juga: Buatlah Gambar yang Menceritakan Dongeng Petani Baik Hati, Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 3 Halaman 45

3. Berikan contoh penerapan makna Proklamasi Kemerdekaan dalam kehidupanmu sehari-hari, baik di rumah, sekolah, dan masyarakat!

Jawaban:

Beberapa contoh penerapan makna proklamasi kemerdekaan datam kehidupan sehari-hari, baik itu di rumah, sekolah maupun masyarakat.

- Di Lingkungan Rumah: makna proklamasi diwujudkan dengan menerapkan sikap persatuan dan kesatuan dengan sesama anggota ketuarga.

- Di Lingkungan Sekolah: makna proklamasi diwujudkan dengan belajar sungguh-sungguh dalam mengisi kemerdekaan bangsa.

- Di Lingkungan Masyarakat: wujud penerapan makna proklamasi adalah dengan mempererat persaudaraan dalam suasana kekeluargaan dengan kerja bakti, gotong royong, musyawarah demi kepentingan bersama.

(TribunnewsBogor.com/TribunBanten.com)

Sumber: TribunnewsBogor.com
Tags:
makna Proklamasi Kemerdekaan
Festival Budaya
budaya indonesia
makna proklamasi
Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 6
kunci jawaban
TribunnewsBogor.com
Berita Terkait:Kunci Jawaban

Manfaat dan Unsur-unsur Gotong Royong, Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 5 Halaman 109

Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 5 Halaman 6, PerbedaanPeranan Pembuluh Nadi dan Pembuluh Balik

Video Pilihan

Detik-detik Adu Jotos 2 Anggota TNI hingga Buat Dandim Kaget dan Kewalahan, Ternyata Prank Ultah

Ikuti kami di

Video

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA