Cara menyimpan PDF di laptop

idkuu, Jakarta - Penggunaan file dengan format PDF belakangan telah menjadi pilihan banyak pihak. Biasanya, file dengan format inidigunakan untuk berbagi dokumen resmi, seperti yang berisikan tanda tangan persetujuan.

Namun, bagaimana jika tampilan web atau dokumen online yang diperlukan untuk disimpanternyata dalam format file PDF?

Alih-alih menggunakan fitur screenshot yang akan memotong sebagian tampilan yang terlihat saja, kamu bisa mengunduh seisi halaman dengan format PDF. Berikut caranya yang dirangkum Tekno idkuu.

Perlu diketahui, langkah ini dilakukan menggunakan web browser Chrome, tapi kemungkinan pada aplikasi lainnya juga bisa memakai cara yang sama.

Video

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA