Cara mematikan lawan pada permainan rounders dengan cara

KelasPJOK.Com Salam Olahraga..! Kali ini akan membahas materi olahraga mengenai materi peraturan permainan rounders. Permainan rounders ini merupakan permainan bola kecil.

Permainan rounders adalah permainan bola kecil yang dimainkan denga beregu atau kelompok, permainan rounders ini dimainkan dengan menggunakan teknik yang hampir sama dengan permainan kasti : melempar, menangkap serta memukul bola.

Pada artikel kali ini kelaspjok.com akan membahas mengenai peraturan pada permainan rounders. Apa saja peraturan yang ada dalam permainan rounders. Berikut ulasan materinya :

Cara mematikan lawan pada permainan rounders dengan cara

Dalam permainan olahraga tentunya memiliki peraturan masing-masing, sama halnya dalam permainan rounders ini. Pada permainan rounders ini memiliki peraturan agar permainan rounders ini berjalan dengan baik.

Apa saja peraturan yang ada dalam permainan rounders. Berikut peraturannya :

  • Dalam bermain rounders dibutuhkan 24 orang pemain dan 12 orang pemain cadangan yang nantinya akan dibagi menjadi dua tim. Jadi satu tim terdiri dari 12 orang pemain dan 6 orang pemain cadangan. Namun ada juga yang dalam satu timnya hanya ada 9 orang pemain.
  • Untuk menentukan tim mana yang akan menjadi tim pemukul atau tim jaga ditentukan dengan cara mengadakan undian atau pemilihan secara acak.
  • Para pemukul bola memiliki nomor urutan untuk memukul bola sehingga mereka bisa bersiap sebelum mendapat gilirannya.
  • Dalam permainan ini pemukul bola tidak boleh mendahului nomor pemukul di depannya sebelum gilirannya tiba. Jika melanggar tentu ada sanksi untuk si pemukul ini.
  • Kesempatan bagi si pemukul untuk memukul bola dengan baik ada 3 kali agar ia bisa berlari menuju base selanjutnya.
  • Ketika pemain dalam tim pemukul akan berpindah base, maka tim jaga dibolehkan mematikan base dengan cara mengetik atau membakar base tersebut.
  • Pada setiap base dalam lapangan permainan rounders hanya berisi satu orang pemain saja.
  • Lama permainan ditentukan dalam hitungan inning. Dalam satu inning, satu tim akan mendapat giliran satu kali menjadi tim pemukul dan satu kali menjadi tim jaga. Pertukaran dari menjadi tim pemukul ke tim jaga atau sebaliknya dilakukan apabila tim penjaga berhasil menangkap bola dari tim pemukul sebanyak 5 kali atau ketika tim penjaga berhasil mematikan tim pemukul sebanyak 6 kali.
  • Kemenangan dalam bermain rounders ini ditentukan dari jumlah poin yang dikumpulkan oleh masing-masing tim dan tim yang paling banyak mengelilingi lapangan. Dalam penilaian, tim akan mendapatkan nilai 1 poin ketika berhasil melewati satu base dan akan mendapat nilai 6 poin ketika berhasil melewati semua base hingga kembali ke ruang tunggu (Home base) dengan pukulan sendiri. Namun tim tidak akan mendapatkan nilai atau poin ketika terkena tik atau dibakar oleh regu penjaga

Peraturan (Istilah dalam Permainan Rounders)

Ada beberapa istilah dalam permainan rounders yang harus kamu pahami. Apasaja istilah-istilah yang ada didalamnya. Berikut penjelasannya :

  • Home base : yakni tempat bagi si pemukul bola.
  • Base : merupakan tempat singgah bagi pemain yang berhasil memukul bola.
  • Strike : apabila pelambung bisa melemparkan bola dengan benar.
  • Ball : istilah ini digunakan ketika pelambung salah dalam melemparkan bola.
  • Pitcher : merupakan panggilan untuk si pelambung bola.
  • Catcher : adalah seseorang yang bertugas sebagai penangkap bola.
  • Out : apabila bola keluar dari lapangan.
  • Membakar : artinya seorang tim penjaga berhasil menangkap bola yang akan mematikan lawan sebelum pemain dari tim pemukul sampai pada base.

Pertukaran Tempat

Pertukaran tempat terjadi apabila:

  • Regu penjaga telah mematikan regu pemukul sebanyak 6 kali.
  • Regu penjaga berhasil menangkap bola yang dipukul oleh regu pemukul sebanyak 5 kali.
  • Alat pemukul lepas dari tangan pemukul dan dianggap membahayakan oleh wasit.

Cara Mematikan

Dalam permainan rounders ini ada teknik untuk mematikan, adapun cara mematikan ini dapat dilakukan dengan 2 cara yaitu:

1. Dengan membakar base :

Regu penjaga lebih dahulu menginjak tempat hinggap sambil memegang bola dari anggota regu pemukul (pelari).

2. Dengan cara ditik

Pelari yang menuju tempat hinggap ditik dalam perjalanan. caranya dengan menyentuhkan bola pada bagian tubuhnya. bola tidak boleh lepas. jika bola lepas, maka dianggap tidak sah.

Peraturan Memukul

Dalam peraturan memukul pada permainan rounders ini memiliki urutan memukul yang dimulai dengan nomor urut 1 2 3 sampai 12.. lalu kembali dari awal lagi.

Baiklah itu tadi ulasan lengkap mengenai materi Peraturan Permainan Rounders yang telah dijelaskan dengan jelas. Semoga artikel ini dapar bermanfaat bagi kamu pembaca dalam mengerjakan tugas-tugas sekolah dan bermanfaat bagi kamu dalam membuat makalah mengenai olahraga permainan rounders. Terima Kasih

Baca Juga Artikel Ini :

KelasPJOK.Com – Salam Olahraga..! Kali ini akan membahas materi olahraga mengenai materi peraturan permainan rounders. Permainan rounders ini merupakan permainan bola kecil.

Permainan rounders adalah permainan bola kecil yang dimainkan denga beregu atau kelompok, permainan rounders ini dimainkan dengan menggunakan teknik yang hampir sama dengan permainan kasti : melempar, menangkap serta memukul bola.

Pada artikel kali ini kelaspjok.com akan membahas mengenai peraturan pada permainan rounders. Apa saja peraturan yang ada dalam permainan rounders. Berikut ulasan materinya :

Cara mematikan lawan pada permainan rounders dengan cara

Dalam permainan olahraga tentunya memiliki peraturan masing-masing, sama halnya dalam permainan rounders ini. Pada permainan rounders ini memiliki peraturan agar permainan rounders ini berjalan dengan baik.

Apa saja peraturan yang ada dalam permainan rounders. Berikut peraturannya :

  • Dalam bermain rounders dibutuhkan 24 orang pemain dan 12 orang pemain cadangan yang nantinya akan dibagi menjadi dua tim. Jadi satu tim terdiri dari 12 orang pemain dan 6 orang pemain cadangan. Namun ada juga yang dalam satu timnya hanya ada 9 orang pemain.
  • Untuk menentukan tim mana yang akan menjadi tim pemukul atau tim jaga ditentukan dengan cara mengadakan undian atau pemilihan secara acak.
  • Para pemukul bola memiliki nomor urutan untuk memukul bola sehingga mereka bisa bersiap sebelum mendapat gilirannya.
  • Dalam permainan ini pemukul bola tidak boleh mendahului nomor pemukul di depannya sebelum gilirannya tiba. Jika melanggar tentu ada sanksi untuk si pemukul ini.
  • Kesempatan bagi si pemukul untuk memukul bola dengan baik ada 3 kali agar ia bisa berlari menuju base selanjutnya.
  • Ketika pemain dalam tim pemukul akan berpindah base, maka tim jaga dibolehkan mematikan base dengan cara mengetik atau membakar base tersebut.
  • Pada setiap base dalam lapangan permainan rounders hanya berisi satu orang pemain saja.
  • Lama permainan ditentukan dalam hitungan inning. Dalam satu inning, satu tim akan mendapat giliran satu kali menjadi tim pemukul dan satu kali menjadi tim jaga. Pertukaran dari menjadi tim pemukul ke tim jaga atau sebaliknya dilakukan apabila tim penjaga berhasil menangkap bola dari tim pemukul sebanyak 5 kali atau ketika tim penjaga berhasil mematikan tim pemukul sebanyak 6 kali.
  • Kemenangan dalam bermain rounders ini ditentukan dari jumlah poin yang dikumpulkan oleh masing-masing tim dan tim yang paling banyak mengelilingi lapangan. Dalam penilaian, tim akan mendapatkan nilai 1 poin ketika berhasil melewati satu base dan akan mendapat nilai 6 poin ketika berhasil melewati semua base hingga kembali ke ruang tunggu (Home base) dengan pukulan sendiri. Namun tim tidak akan mendapatkan nilai atau poin ketika terkena tik atau dibakar oleh regu penjaga

Peraturan (Istilah dalam Permainan Rounders)

Ada beberapa istilah dalam permainan rounders yang harus kamu pahami. Apasaja istilah-istilah yang ada didalamnya. Berikut penjelasannya :

  • Home base : yakni tempat bagi si pemukul bola.
  • Base : merupakan tempat singgah bagi pemain yang berhasil memukul bola.
  • Strike : apabila pelambung bisa melemparkan bola dengan benar.
  • Ball : istilah ini digunakan ketika pelambung salah dalam melemparkan bola.
  • Pitcher : merupakan panggilan untuk si pelambung bola.
  • Catcher : adalah seseorang yang bertugas sebagai penangkap bola.
  • Out : apabila bola keluar dari lapangan.
  • Membakar : artinya seorang tim penjaga berhasil menangkap bola yang akan mematikan lawan sebelum pemain dari tim pemukul sampai pada base.

Pertukaran Tempat

Pertukaran tempat terjadi apabila:

  • Regu penjaga telah mematikan regu pemukul sebanyak 6 kali.
  • Regu penjaga berhasil menangkap bola yang dipukul oleh regu pemukul sebanyak 5 kali.
  • Alat pemukul lepas dari tangan pemukul dan dianggap membahayakan oleh wasit.

Cara Mematikan

Dalam permainan rounders ini ada teknik untuk mematikan, adapun cara mematikan ini dapat dilakukan dengan 2 cara yaitu:

1. Dengan membakar base :

Regu penjaga lebih dahulu menginjak tempat hinggap sambil memegang bola dari anggota regu pemukul (pelari).

2. Dengan cara ditik

Pelari yang menuju tempat hinggap ditik dalam perjalanan. caranya dengan menyentuhkan bola pada bagian tubuhnya. bola tidak boleh lepas. jika bola lepas, maka dianggap tidak sah.

Peraturan Memukul

Dalam peraturan memukul pada permainan rounders ini memiliki urutan memukul yang dimulai dengan nomor urut 1 2 3 sampai 12.. lalu kembali dari awal lagi.

Baiklah itu tadi ulasan lengkap mengenai materi “Peraturan Permainan Rounders” yang telah dijelaskan dengan jelas. Semoga artikel ini dapar bermanfaat bagi kamu pembaca dalam mengerjakan tugas-tugas sekolah dan bermanfaat bagi kamu dalam membuat makalah mengenai olahraga permainan rounders. Terima Kasih 🙂

Baca Juga  Peraturan Tenis Meja

Baca Juga Artikel Ini :