Berapa harga iphone 8 2022

Saat ini iPhone 8 Plus memang sudah tidak diproduksi lagi karena Smartphone ini sudah dirilis dari tanggal 22 September 2017. Meskipun sudah berhenti diproduksi namun Ponsel Pintar satu ini masih diminati oleh beberapa orang karena performanya yang masih bagus.

iPhone 8 Plus sendiri memiliki 2 varian berbeda yang semuanya memiliki ukuran RAM 3GB namun berbeda dalam besaran Storage. Hal tersebut membuat Smartphone ini akhirnya memiliki harga yang berbeda-beda.

Varian pertama iPhone 8 Plus memiliki ukuran Storage 64GB yang dipasarkan dengan harga Rp 4.040.000, kemdian ada varian 256GB yang dibanderol dengan Rp 4.880.000. Simak spesifikasi iPhone 8 Plus hingga tuntas!

Kelebihan dan Kekurangan iPhone 8 Plus

Berapa harga iphone 8 2022

Meskipun seri iPhone terbaru sudah banyak hadir, iPhone 8 Plus masih diminati oleh segelintir orang. Desainnya yang compact menjadikan HP ini nyaman untuk digenggam, apalagi spesifikasi yang ditawarkan juga begitu gahar. Berikut kelebihan dan kekurangan iPhone 8 Plus.

Lihat juga: Deretan HP iPhone Terbaik 2022

Kelebihan iPhone 8 Plus

1. Performa Handal untuk Gaming

RAM dari iPhone 8 Plus memang hanya 3GB saja namun RAM tersebut sudah tergolong besar bagi Smartphone IOS. Selain itu Smartphone ini juga menggunakan Chipset Apple A11 Bionic yang performanya masing kencang.

Chipset Apple A11 Bionic dilengkapi CPU Hexa-Core dan Apple GPU yang mampu menjalankan game-game populer saat ini dengan cukup mudah. Maka tidak heran meskipun sudah berhenti produksi namun iPhone 8 Plus masih diminati gamers karena performanya.

2. Kualitas Kamera Jempolan

Terdapat 2 buah lensa yang digunakan pada kamera Smartphone Apple ini. Kedua lensa tersebut masing-masing memiliki ukuran 12 MP (wide), dan 12 MP (telephoto).

Berapa harga iphone 8 2022

Hasil foto menggunakan kedua lensa kamera iPhone 8 Plus tersebut sudah tidak bisa diragukan lagi. Selain hasil foto, video yang kamu merekam menggunakan Smartphone ini akan sangat stabil berkat fitur stabiliser yang dimilikinya.

3. Kualitas Layar Jempolan

Pada bagian layar iPhone 8 Plus terdapat teknologi Retina IPS LCD dengan ukuran 5.5 inci. Resolusi yang bisa dihasilkan dari teknologi layar tersebut mencapai 1080 x 1920 piksel. Ukuran layar yang kecil namun memiliki kualitas sangat baik.

Lihat juga: Kumpulan HP Gaming iPhone Terbaik 2022

4. Anti Air dengan Sertifikasi IP67

Sertifikasi IP67 merupakan bukti bahwa Smartphone dapat bertahan didalam air sedalam 1 meter selama 30 menit lamanya. Dimana iPhone 8 Plus sudah mengantongi sertifikasi tersebut jadi jika HP kamu terkena cipratan air tidak perlu khawatir.

Kekurangan iPhone 8 Plus

1. Desain Terbilang Jadul

Jika berbicara soal kekurangan maka yang paling disorot oleh orang-orang adalah desain dari iPhone 8 Plus. Hal tersebut dikarenakan HP ini sudah diproduksi dari tahun 2017 sehingga desainnya tergolong jadul.

Lihat juga: Daftar HP iPhone Terbaru 2022

Berapa harga iphone 8 2022

BELI DI SHOPEE >> BELI DI TOKOPEDIA >> BELI DI LAZADA >>

Layar: Retina IPS LCD, 5.5 inches, 1080 x 1920 pixels
Chipset: Apple A11 Bionic (10 nm)
GPU: Apple GPU (three-core graphics)
Memori internal: 64GB 3GB RAM, 256GB 3GB RAM
Kamera Belakang: 12 MP + 12 MP
Kamera Depan: 7 MP
OS & Baterai: iOS 11, 2691 mAh
Fitur Unggulan: IP68, Qi Wireless Charging
Varian Warna: Gold, Space Gray, Silver, Red
Harga: Rp 4 Jutaan (64GB), Rp 4,8 Jutaan (256GB)
*Harga dapat berubah sewaktu-waktu

Penutup

Setelah membaca tuntas spesifikasi dan harga iPhone 8 Plus, kamu tertarik untuk menggondol HP besutan Apple ini? Kalau iya, kamu bisa membelinya lewat link e-commerce yang tertera di atas.

Berapakah harga iphon 8?

Harga terbaik untuk Apple iPhone 8 di Indonesia adalah Rp 3.220.000.

Apakah iPhone 8 masih layak dibeli 2022?

iPhone bekas yang masih layak dibeli di tahun 2022 adalah iPhone seri 8 yang keluar pada tahun 2017. Walaupun sudah berusia 5 tahun, namun iPhone 8 sampai saat ini masih layak untuk dibeli.

Berapakah harga iPhone 8 plus di tahun 2022?

Daftar Harga iPhone 8 Plus Terbaru November 2022.

IP 8 64GB RAM berapa?

Apple iPhone 8 RAM 2GB ROM 64GB merupakan HP dengan layar 4.7" dan tingkat densitas piksel sebesar 326ppi. Ia dilengkapi dengan kamera belakang 12MP dan kamera depan 7MP. Memiliki berat sebesar 148g, HP ini hadir dengan kapasitas baterai 1821mAh. Apple iPhone 8 dirilis pada: 2017.