Bagaimana peran dr. Wahidin Soedirohusodo terhadap berdirinya organisasi Budi Utomo

Jawaban diposting oleh: ollaputri74
Mata pelajaran: IPS
Kelas: SMP
Kategori: Sejarah - tokoh berdirinya Budi Oetomo
Materi: Tokoh berdirinya Budi Oetomo
Kata kunci: Tokoh berdirinya Budi Oetomo

Pembahasan:
Dalam pembentukan Budi Oetomo Dr. wahidin Sudirohusodo sebagai pemrakara/ penggagas/ pelopor terbentuknya organisasi Boedi Oetomo.

Penjelasan:
Pembentukan Budi Utomo berawal dari perjalanan Dr. Wahidin Sudirohusodo yang mengadakan kampanye di kalangan priyayi Jawa pada tahun 1906-1907. Tujuan kampanye Wahidin adalah untuk menyadarkan kaum priyayi bahwa mahasiswa adalah kaum terpelajar yang membutuhkan bantuan-bantuan dana pendidikan. Selain itu, dibutuhkan suatu usaha untuk meningkatkan harkat dan martabat rakyat Indonesia. Peningkatan itu dilaksanakan dengan membentuk Dana Pelajar (Studiefonds) yang bertugas untuk membiayai para pemuda yang cerdas tetapi tidak mampu melanjutkan sekolahnya.

Pada akhir tahun 1907, Wahidin kemudian bertemu dengan Soetomo. Dari pertemuan tersebut, Soetomo melanjutkan pembicaraannya dengan Wahidin dengan teman-temannya di Stovia dengan menjelaskan maksud dan tujuan dari Dr.Wahidin tersebut.

Tujuan semula yang hanya mendirikan suatu lembaga yang mengelola dan abagi para pelajar, kemudian berkembang menjadi suatu organisasi pelajar. Istilah Budi Utomo sendiri terdiri atas du akata, yaitu Budi yang berarti perangai atau tabiat, dan Utomo yang berarti baik atau luhur. Jadi Budi Utomo dapat diartikan sebagai suatu perkumpulan yang akan mencapai suatu keluhuran budi.

Pada hari minggu tanggal 20 Mei 1908 pukul 09.00 WIB, bertempat di salah satu ruang kuliah Stovia, Soetomo menjelaskan gagasannya mengenai pembentukan suatu organisasi kepemudaan. Ia mengatakan bahwasanya masa depan bangsa dan negara ini terletak pada para pemuda. Atas dasar itu, maka lahirlah organisasi Budi Utomo.
Jawaban diposting oleh: Chrislevin776

jawaban:

1. Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) diperingati pada 20 Mei setiap tahunnya. Tanggal 20 Mei ditetapkan menjadi Hari Kebangkitan Nasional karena bertepatan dengan tanggal lahir terbentuknya organisasi Boedi Oetomo pada tahun 1908 lalu karena dianggap sebagai awal dari bangkitnya bangsa Indonesia.

2. Karena, ia mendirikan organisasi budi utomo dan memberikan dana kepada mahasiswa pelajar stovia yang kurang mampu. Dia juga menganjurkan para pelajar STOVIA agar mendirikan organisasi yang bertujuan untuk memajukan pendidikan bagi rakyat Indonesia. Gagasan Dr Wahidin inilah yang mendorong terciptanya Budi Utomo pada tanggal 20 Mei 1908. Budi Utomo adalah organisasi modern pertama yang lahir di Indonesia.

3. kalau dulu : para penjajah yg mengadu domba masyrakat sehingga timbul perselisihan,konflik,dan pertikaian.

kalau sekarang:

1.Narkoba yg merusak generasi penerus bangsa. Dan juga budaya hidup negatif yang masuk ke indonesia

2. teroris dan kriminalitas merajalela.

3. Isis dan Rasisme yang mencela perbedaan lain dan mengunggulkan individunya.

4. Ada banyak usaha yang telah dilakukan demi untuk mengatasi ancaman terhadap keutuhan NKRI di waktu dulu hingga masa yang sekarang. Usaha-usaha tersebut antara lain adalah sebagai berikut:

1. Melawan tentara sekutu yang ingin kembali menguasai Indonesia setelah proklamasi

2. Melarang ideologi yang bertentang dengan pancasila seperti Komunisme

3. Membubarkan organisasi yang berpotensi merusak keutuhan NKRI

4. Menumpas gerakan separatisme juga terorisme

5. Memperkuat persenjataan

6. Memperkuat rasa persatuan dan kesatuan masyarakat dengan mengajarkan ideologi pancasila pada setiap jenjang pendidikan.

Dan masih banyak lagi lainnya.

semoga membantu yaa

maaf kalau seandainya ada yang salah.

JADIKAN JAWABAN TERBAIK, YA!

TERUS SEMANGAT BELAJAR!

Jawaban diposting oleh: saimah2071

jawaban:

1. karena,Sekitar paruh pertama abad ke-20, rakyat Indonesia mulai membuat berbagai pergerakan yang menjadi tanda tumbuhnya rasa kesadaran nasional sebagai "orang Indonesia".

Masa ini ditandai dengan dua peristiwa penting yaitu berdirinya Boedi Oetomo (20 Mei 1908) dan ikrar Sumpah Pemuda (28 Oktober 1928).

Boedi Oetomo adalah sebuah organisasi pemuda yang didirikan oleh Dr.Soetomo dan para mahasiswa STOVIA yaitu Goenawan Mangoenkoesoemo dan Soeraji pada tanggal 20 Mei 1908.

2. menganjurkan para pelajar STOVIA agar mendirikan organisasi yang bertujuan untuk memajukan pendidikan bagi rakyat Indonesia. Gagasan Dr Wahidin inilah yang mendorong terciptanya Budi Utomo pada tanggal 20 Mei 1908. ... Walau bukan pendirinya, Dr Wahidin Sudirohusodo selalu dikaitkan dengan berdirinya Budi Utomo.

3. yang mengancam persatuan NKRI pada waktu dulu dan sekarang adalah

- Rendahnya tingkat pendidikan

- Sepaeatisme

- Kolonialisme

4. Ada beberapa upaya yang bisa kita lakukan untuk mempertahankan kemerdekaan, yaitu:

Siap sedia membela tanah air.

Menjaga keutuhan bangsa dan negara dari ancaman atau gangguan baik datang dari dalam atau luar.

Menolak campur tangan atau intervensi asing.

Memperkuat sistem pertahanan dan keamanan rakyat semesta.

5. Dr Wahidin lalu memiliki keinginan untuk membebaskan penderitaan rakyat. Salah satu caranya adalah melalui pendidikan. Dr Wahidin ingin agar rakyat diberikan kesempatan seluas-luasnya untuk mengenyam pendidikan di sekolah. Dr Wahidin kemudian juga berusaha mendekati tokoh-tokoh masyarakat di kota Jawa.

Penjelasan:

plisss jadikan jawaban terbaik ya dan like sebanyak-banyaknya

Jawaban diposting oleh: RezaTiwi5809

Pertanyaan:

Bagaimana peran dr. Wahidin Soedirohusodo terhadap berdirinya organisasi Budi Utomo?


Peran dr. Wahidin Soedirohusodo terhadap berdirinya organisasi Budi Utomo adalah...


dr. Wahidin Sudirohusodo merupakan sosok yang sangat mencintai pendidikan dan memiliki ketertarikan pada dunia medis.


PEMBAHASAN:

Budi Utomo merupakan organisasi modern pertama yang menggagas mengenai pendidikan bagi rakyat pribumi yang kala itu masih dalam masa penjajahan sehingga dalam segi pendidikan masih minim terutama bagi rakyat jelata.


dr. Wahidin Sudirohusodo sendiri merupakan sosok yang berasal dari keluarga yang berada tetapi ia senang bergaul dengan rakyat biasa. Dengan demikian ia lebih mengetahui bagaimana dampak penjajahan kala itu terhadap masyarakat Indonesia yaitu pada zaman penjajahan Belanda.


Karena Wahidin Sudirohusodo sendiri merupakan sosok yang sangat peduli pada pendidikan ia ingin dan berupaya Bagaimana caranya supaya paket di bumi juga dapat memperoleh pendidikan yang layak.


Iya di sekolah dasar di daerah Yogyakarta kemudian melanjutkan jenjang Sekolah Menengah hingga akhirnya menempuh perkuliahan di STOVIA Jakarta dalam program Dokter Jawa.


Kemudian ia berusaha mendekati pejabat-pejabat di daerah Jawa tetapi tidak mendapatkan Respon yang diharapkan karena perbedaan pandangan yang terjadi antara satu dengan yang lainnya.

Akibatnya hal tersebut tidak dapat terlaksana dengan baik sehingga akhirnya Wahidin beralih dengan mengajak mahasiswa-mahasiswa dari STOVIA, dan hal ini mendapatkan Respon yang baik dan diterima.


Hingga akhirnya pada 20 Mei 1908 terbentuklah organisasi Budi Utomo yang meskipun Wahidin Bukalah salah-satu pendirinya tetapi ia selalu dikaitkan dengan organisasi ini karena Ia merupakan penggagas utama bagi pendidikan rakyat pribumi.


Iya sendiri sebagai lulusan sekolah dokter yang menyediakan pengobatan bagi rakyat pribumi tanpa biaya dan ia juga menciptakan buku berjudul Guru Desa mengenai bagaimana masyarakat pribumi harus berhenti mempercayai mengenai dukun atau tahayul untuk penyembuhan.


*STOVIA merupakan Sekolah Tinggi pendidikan dokter Hindia di Jakarta yang sekarang berubah menjadi Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia.


PELAJARI LEBIH LANJUT:

(apa itu STOVIA)

(Biografi dr. Wahidin Soedirohusodo)

(Sejarah Boedi Oetomo)


DETIL JAWABAN:

Kelas: IV SD

Mapel: PPKn

Bab: 5 - Perjuangan Para Pahlawan

Kategorisasi: [9.4.5]

Kata Kunci: Wahidin Soedirohusodo, Boedi Oetomo


#optitimcompetition

Video

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA