Apakah mentimun bisa menurunkan berat badan

Ada berbagai minuman sehat lainnya yang dapat membantu menghidrasi tubuh selain air putih, salah satunya adalah infused water. Selain menghidrasi, infused water juga sering disebut dapat membantu proses detoksifikasi tubuh. Namun, bagaimana dengan minum infused water untuk diet? Bisakah membantu menurunkan berat badan?

Adanya irisan buah-buahan atau bahkan daun-daunan dalam infused water menjadikan minuman ini memiliki rasa yang lebih enak dan lebih segar. Selain itu, tambahan irisan buah-buahan ini juga memberikan manfaat tambahan jika Anda meminum infused water.

Air merupakan komponen utama dalam tubuh kita, sehingga mencukupi kebutuhan cairan setiap hari sangat diperlukan untuk menjaga tubuh tetap sehat. Air juga menjadi salah satu bagian penting dalam program diet penurunan berat badan. Infused water dapat membantu meningkatkan metabolisme tubuh, sehingga berdampak baik untuk penurunan berat badan.

Selain itu, meminum infused water secara rutin juga bisa menekan timbulnya rasa lapar, sehingga mencegah Anda dari makan berlebihan yang bisa meningkatkan berat badan Anda.

Apakah mentimun bisa menurunkan berat badan

Selain itu, buah yang Anda masukkan ke dalam infused water juga berperan dalam membantu diet penurunan  berat badan. Lemon misalnya, infused water yang menggunakan irisan lemon dapat membantu diet, karena kandungan pektin di dalamnya. Ini bisa membantu memberikan rasa kenyang lebih lama, sehingga porsi makan Anda bisa berkurang.

Berikut ini merupakan tips membuat infused water untuk diet:

Lemon dan mint

Buah lemon bisa membantu penurunan berat badan, dan juga meremajakan kulit. Untuk membuat infused water dengan lemon, Anda bisa mengiris buah lemon menjadi beberapa irisan, lalu masukkan ke dalam botol minum Anda yang sudah diisi air.

Tambahkan juga beberapa lembar daun mint untuk menambah rasa dan aroma pada infused water. Selain untuk diet, infused water ini bermanfaat untuk menjaga kesehatan pencernaan, dan menjaga Anda tetap terhidrasi.

Mentimun

Selain dengan lemon, infused water dengan irisan mentimun juga bermanfaat untuk diet penurunan berat badan. Tingginya serat dalam mentimun bisa membantu Anda untuk merasa kenyang lebih lama, sehingga mencegah makan secara berlebihan.

Siapkan 1 buah mentimun, dan iris-iris mentimun tersebut. Masukkan irisan mentimun ke dalam botol minum berisi air. Taruh infused water di dalam kulkas selama beberapa saat, lalu minuman segar ini siap Anda konsumsi.

(Foto: itsnotcomplicatedrecipes.com)

Diet mentimun adalah cara menurunkan berat badan jangka pendek yang membatasi asupan kalori.

Ada banyak versi diet mentimun ini, tetapi sebagian besar mengklaim Anda bisa melakukan penurunan berat badan cepat.

Bahkan, dalam tempo 7-14 hari, Anda bisa melenyapkan berat badan hingga tujuh kilogram.

Meskipun mentimun sehat, Anda mungkin bertanya-tanya seberapa efektif diet itu sebenarnya.

Diet mentimun memang bisa membantu penurunan berat badan jangka pendek karena membatasi asupan kalori.

Namun, diet mentimun kurang nutrisi, sangat membatasi, dan akhirnya tidak berkelanjutan.

Apakah mentimun bisa menurunkan berat badan
Ilustrasi mentimun (She The People)

Apa itu diet mentimun?

Diet mentimun adalah diet penurunan berat badan jangka pendek.

Sebagian besar versi diet mentimun mengklaim bahwa pola makan selama 7-14 hari dapat menyebabkan penurunan berat badan7 kilogram.

Bahkan, para pendukung diet terkadang menggunakan tagline, '7 hari untuk 7 kilogram.'

Pola diet mentimun merekomendasikan untuk mengganti sebagian besar makanan dengan mentimun.

Bahkan buah-buahan dan sayuran lainnya harus dijaga agar tetap minimum.

Diet mentimun tidak memiliki variasi sehingga mengikutinya lebih dari 14 hari tidak dianjurkan.

Banyak yang menggembar-gemborkan efek penurunan berat badannya, tetapi tidak ada penelitian yang mendukung klaim ini.

• 5 Manfaat Mengonsumsi Rumput Laut Untuk Kesehatan Tubuh

KETIK UNPAD - Untuk dapat terlihat menarik di mata orang-orang pastinya kita akan menjaga penampilan. Mulai dari cara berpakaian, gaya rambut, dan lainnya. Salah satu yang diperhatikan dalam menjaga penampilan adalah berat badan, apalagi bagi para perempuan menjaga berat badan agar tetap terlihat bagus adalah hal yang penting.

Berbagai cara dilakukan untuk mendapatkan berat badan yang ideal. Mulai dari berolahraga, konsultasi ke dokter, dan salah satu yang biasa dilakukan adalah diet. Namun ada beberapa orang  melakukan diet untuk mendapatkan berat badan yang diinginkan tapi mereka tidak tahu dengan bagaimana cara diet yang baik dan benar. Hal yang terjadi jika tidak mengetahuinya dengan benar yang di dapat bukanlah berat badan ideal tetapi mereka bisa jatuh sakit.

“Jika ingin melakukan diet dengan konsultasi ke dokter mungkin dikonsultasikannya punya alergi tertentu, punya gangguan hormonal, berat badan yang sangat berlebih, kalau merasa masih bisa di atur dengan pola hidup dan nutrisi yang lebih baik itu juga dapat dilakukan. Tapi ketika ada orang yang pergi ke dokter untuk konsultasi diet, dan dia dikasih daftar makanan dan jumlah asupan untuk dikonsumsi saat dietnya, itu kita tidak boleh langsung copy paste karena pasti kita memiliki berat badan yang berbeda, kebutuhan nutrisinya beda, tinggi badannya beda,” ujar Siti, alumni Fakultas Keperawatan Universitas Padjadjaran. 

Baca Juga :

Bagaimana Khasiat Timun dalam Menurunkan Berat Badan?

Timun memiliki kandungan serat seperti pada jenis sayuran lainnya, sehingga  ketika kita  mengonsumsi timun dengan jumlah yang banyak itu tentunya terdapat kandungan serat yang tinggi masuk ke dalam tubuh.  Kandungan serat larut yang terdapat dalam timun juga membantu melancarkan pencernaan. 

Memakan mentimun dalam jumlah banyak juga membantu menjaga kalori dalam tubuh, karena dalam 300 gram mentimun mengandung 45 kalori. Maka, dengan kalori yang rendah dan cairan yang tinggi, timun efektif untuk menurunkan berat badan.

Bagaimana cara diet dengan mentimun?

Menu Diet Mentimun Ini Bisa Turunkan Berat Badan Secara Drastis dalam 10 Hari, Begini Aturannya!.
Sarapan. Siapkan yogurt rendah lemak tanpa tambahan gula, kemudian tambahkan 200 gram mentimun yang telah diiris. ... .
Makan siang. ... .
Minuman dari mentimun. ... .
Makan malam..

Kenapa timun bisa menurunkan berat badan?

Kandungan serat larut yang terdapat dalam timun juga membantu melancarkan pencernaan. Memakan mentimun dalam jumlah banyak juga membantu menjaga kalori dalam tubuh, karena dalam 300 gram mentimun mengandung 45 kalori. Maka, dengan kalori yang rendah dan cairan yang tinggi, timun efektif untuk menurunkan berat badan.

Buah apa saja yang bagus untuk diet?

Daftar Buah Cocok Untuk Diet dan Bikin Tubuh Sehat.
Apel. Jenis buah pertama yang pertama adalah apel. Buah yang satu ini memang banyak disarankan untuk dikonsumsi ketika sedang diet. ... .
2. Alpukat. Buah selanjutnya yang bisa kamu konsumsi saat sedang diet adalah alpukat. ... .
Pir. ... .
4. Blackberry. ... .
Jeruk Bali. ... .
6. Pisang. ... .
7. Jeruk..

Apa boleh makan mentimun setiap hari?

Mentimun mengandung serat dan sejumlah air yang membantu pencernaan. Vitamin dalam mentimun juga membantu meningkatkan fungsi sistem pencernaan. Mengonsumsi mentimun setiap hari dapat memecahkan masalah yang berkaitan dengan buang air besar sehingga membantu pola hidup Anda yang sehat.