Apa yang dimaksud dengan cuci gudang

Liputan6.com, Jakarta Istilah cuci gudang adalah bentuk penjualan barang dagangan yang dikeluarkan dari gudang untuk dijual dengan harga lebih murah dari patokan awal. Langkah ini biasanya digunakan sebagai strategi dagang untuk menjual stok lama.

Biasanya cuci gudang akan dijual secara masal dengan jumlah yang banyak dan bermacam-macam. Dalam mempromosikan barang, cuci gudang dianggap salah satu cara yang jitu. Meski tak semua barang yang dijual dengan cara cuci gudang terbilang murah, namun cara ini sukses membuat tertarik para calon konsumen.

Baca Juga

  • 5 Spanduk Jualan dengan Pasang Gambar Tokoh Ini Unik Banget, Bikin Senyum
  • 7 Respon Kocak Netizen Saat Nadiem Makarim Jadi Mendikbud di Kabinet Indonesia Maju
  • 6 Benda Nyeleneh yang Dijual di Facebook Ini Bikin Tepuk Jidat

Umumnya barang-barang yang dipromosi lewat cuci gudang ini adalah pakaian, sepatu, tas, bahkan peralatan eletronik seperti AC, televisi dan handphone. Namun ada juga barang-barang yang tak lazim yang bisa ditemui saat ada program promo cuci gudang. 

Penasaran apa saja barang tak biasa yang dijual saat cuci gudang? Berikut ini Liputan6.com rangkum dari Boredpanda, 6 benda nyeleneh yang pernah dijual saat cuci gudang, Rabu (23/10/2019). 

**Gempa Cianjur telah meluluhlantakkan Bumi Pasundan, mari bersama-sama meringankan penderitaan saudara-saudara kita di Cianjur dengan berdonasi melalui: rekening BCA No: 500 557 2000 A.N Yayasan Pundi Amal Peduli Kasih. Bantuan akan disampaikan dalam bentuk sembako, layanan kesehatan, tenda, dll. Kepedulian kita harapan mereka.

2 dari 7 halaman


1. Ada kapas khusus untuk membersihkan pusar. Tertarik membelinya?

Apa yang dimaksud dengan cuci gudang

Perbesar

Beberapa barang nyeleneh yang pernah dijual saat cuci gudang, bikin tepuk jidat. (Sumber: Boredpanda)

Advertisement

3 dari 7 halaman


2. Meski bukan barang yang asing, namun jam ini punya bentuk yang tak biasa.

Apa yang dimaksud dengan cuci gudang

Perbesar

Beberapa barang nyeleneh yang pernah dijual saat cuci gudang, bikin tepuk jidat. (Sumber: Boredpanda)

4 dari 7 halaman


3. Meja ini juga punya desain yang nyeleneh abis.

Apa yang dimaksud dengan cuci gudang

Perbesar

Beberapa barang nyeleneh yang pernah dijual saat cuci gudang, bikin tepuk jidat. (Sumber: Boredpanda)

Advertisement

5 dari 7 halaman


4. Jadi ini cara peniti berkembang biak ya?

Apa yang dimaksud dengan cuci gudang

Perbesar

Beberapa barang nyeleneh yang pernah dijual saat cuci gudang, bikin tepuk jidat. (Sumber: Boredpanda)

6 dari 7 halaman


5. Selain bisa jadi vas bunga, benda ini juga bisa berubah jadi topi lho.

Apa yang dimaksud dengan cuci gudang

Perbesar

Beberapa barang nyeleneh yang pernah dijual saat cuci gudang, bikin tepuk jidat. (Sumber: Boredpanda)

Advertisement

7 dari 7 halaman


6. Kamu enggak akan percaya kalau ini adalah hairdyer yang mirip pistol. Aneh ya?

Apa yang dimaksud dengan cuci gudang

Perbesar

Beberapa barang nyeleneh yang pernah dijual saat cuci gudang, bikin tepuk jidat. (Sumber: Boredpanda)

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

AKHIR tahun mungkin selalu dinantikan oleh orang-orang yang gemar belanja. Alasannya karena di waktu tersebut biasanya banyak toko ritel yang menjual barang-barang dengan harga jauh lebih murah. Ada penawaran diskon besar-besaran dalam rangka cuci gudang. Lantas apakah sebenarnya cuci gudang itu?

Merangkum berbagai sumber, Sabtu (15/12/2018), cuci gudang merupakan cara toko ritel untuk menghabiskan produk yang masih tersimpan. Seperti yang diketahui, saat menjual barang, toko biasanya menyetok dalam jumlah tertentu. Diharapkan saat dijual ke pasaran barang akan habis sesuai dengan stok. Akan tetapi, tidak selamanya hal itu bisa terjadi sebab selera masing-masing pembeli berbeda.

Apa yang dimaksud dengan cuci gudang

 (Baca Juga:Faye Nicole Jones Artis Seksi Paling Dicari di Google, Senyumnya Bikin Meleleh!)

Kemungkinan lainnya adalah sebelum barang lama habis, sudah datang barang dengan model dan desain baru yang harus dijual. Kondisi inilah yang membuat barang menumpuk di gudang. Apabila barang-barang tersebut terus dibiarkan menumpuk tentu tidak ada lagi ruang untuk menyimpan barang baru. Salah satu jalan keluar untuk mengatasi kondisi itu, maka toko ritel mengadakan cuci gudang.

Selain sebagai bentuk usaha menghabiskan barang, cuci gudang juga bisa membantu menaikkan pendapatan toko. Maka tak heran bila terkadang cuci gudang juga dilakukan apabila pendapatan toko sedang menurun. Biarpun harga barang yang dijual biasanya sangat murah bisa mencapai diskon 90% agar menarik perhatian pembeli. Dalam hal ini, pembeli harus berhati-hati agar tidak kalap membelanjakan uangnya.

Apa yang dimaksud dengan cuci gudang

 (Baca Juga:Greget Banget, Bocah Nyanyi 'Sayur Kol' Sambil Marahin Anjing)

Barang-barang yang dijual pada saat cuci gudang biasanya pakaian, sepatu, tas, dan ponsel. Barang-barang tersebut merupakan kebutuhan sehari-hari. Bukan tidak mungkin ketika melihat barang dijual dengan harga rendah pembeli akan tergiur untuk membeli sebanyak-banyaknya. Untuk itu, ada beberapa hal yang harus diperhatikan pembeli.

Pertama, melihat kualitas barang. Seperti yang dikatakan sebelumnya, barang dijual pada saat cuci gudang biasanya merupakan stok lama. Bisa jadi kualitas barang sudah berkurang atau bahkan bahan dasar pembuatnya sudah kedaluwarsa.

Untuk itu, perhatikan dengan seksama setiap bagian barang apakah kualitasnya masih bagus dan awet bila digunakan. Jangan sampai membeli barang yang kualitas sudah berkurang sehingga tak lama rusak jadi harus membeli barang baru. Bukannya hemat, hal itu malah membuat pengeluaran semakin banyak.

Kedua, menimbang kembali keperluan barang. Meskipun barang dijual dengan harga murah, pertimbangkan kembali apakah barang tersebut benar-benar dibutuhkan. Jangan hanya karena ‘aji mumpung’ barang bagus bisa didapatkan dengan harga murah lantas langsung dibeli. Hal itu dapat membuat barang di rumah menjadi menumpuk.

Baca Juga: Lifebuoy x MNC Peduli Ajak Masyarakat Berbagi Kebaikan dengan Donasi Rambut, Catat Tanggalnya!

Apa maksud cuci gudang di Shopee?

Nah kalau kamu belum tahu apa artinya, jadi cuci gudang adalah salah satu strategi penjualan barang dagangan yang masih tersimpan dalam gudang untuk kemudian dijual dengan harga lebih murah dari seharusnya.

Apa yg dimaksud dengan HP cuci gudang?

Cuci gudang adalah salah satu strategi pemasaran dengan menjual produk lama dengan memberi potongan harga miring yang bertujuan untuk mengosongkan produk di gudang dan menggantinya dengan produk yang lebih baru.

Apa itu diskon cuci gudang?

Cuci gudang adalah salah satu strategi sebuah pemasaran untuk menghabiskan produk yang masih tersedia dengan tawaran harga khusus. Saat mendekati akhir tahun biasanya banyak yang memasarkannya seperti promo cuci gudang hp 2021 hingga cuci gudang peralatan pendukung hobi.