Apa itu nolep dan introvert

PROMILENIAL.com - Apa itu nolep? Mungkin masih banyak dari kalian yang belum mengetahui arti dari kata nolep. Nolep sebenarnya sudah lama digunakan oleh anak muda sebagai Bahasa plesetan.

Apa itu nolep? Kata nolep berasal dari istilah ‘No Life’ yang artinya tidak memiliki kehidupan. Nolep termasuk bahasa slang yang sering digunakan untuk menyindir orang yang hanya menghabiskan waktunya hidupnya sendiri, dan cenderung membatasi interaksi mereka dengan dunia luar.

Setelah mengetahui apa itu nolep, kamu juga harus mengetahui apa ciri-ciri orang nolep. Mungkin saja kamu termasuk nolep, atau teman-teman disekitar kamu juga termasuk orang nolep.

Baca Juga: Penjelasan Ending Film The Invitation, Film Dracula Paling Antimainstream

Berikut ini ciri-ciri orang nolep yang perlu kamu ketahui.

1. Tidak mementingkan masa depan

Seperti yang sudah dibahas di atas, nolep merupakan orang yang tidak mempunyai kehidupan. Jadi sangat tidak mungkin, jika mereka masih memikirkan apa yang akan mereka dapatkan di masa depan.

Hidup yang mereka jalani hanya seperti air yang terus mengalir mengikuti arus, mereka tidak peduli apapun yang ada di depan, sekalipun itu jurang. Mereka tidak akan memikirkan hal tersebut.

Terkini

PROMILENIAL.com – Mungkin beberapa dari kalian sudah mengetahui apa itu introvert, namun untuk nolep, mungkin sebagian orang masih cukup asing dengan kata-kata ini. Orang introvert seringkali disamakan dengan orang yang nolep, padahal ada hal yang membedakan orang introvert dan nolep.

Sebelum membahas apa yang membedakan orang introvert dan nolep, mungkin kamu perlu tau apa arti dari nolep. Nolep merupakan istilah kata yang berasal dari Bahasa Inggris yaitu ‘No Life’ yang berarti ‘Tidak Mempunyai Kehidupan’.

Kebanyakan orang nolep juga sering mengaku kalau dirinya itu seorang introvert, mereka cenderung tidak suka jika dianggap nolep. Padahal terdapat yang membedakan orang introvert dan nolep, berikut ini hal yang membedakan orang introvert dan nolep.

  1. Orang introvert

Orang introvert merupakan kebalikan dari orang ekstrovert, kalau orang ekstrovert sangat aktif maka orang introvert kebalikannya dari hal tersebut, yaitu introvert lebih pendiam, tidak suka keramaian, lebih suka mengerjakan segala hal sendiri, dan masih banyak lainnya.

Walaupun orang introvert lebih suka menyendiri dari pada harus berbaur dengan banyak orang, namun hal tersebut tidak bisa diartikan kalau seorang introvert tidak bisa mengambil peran dalam masyarakat. Di zaman ini, sudah cukup banyak orang introvert yang memegang peran penting dalam suatu kelompok.

Orang introvert memang lebih suka sendiri, dan cenderung pendiam. Namun mereka masih tetap dapat bersosialisasi dengan orang-orang, dan mereka merupakan pendengar yang baik.

Orang introvert biasanya lebih banyak berpikir daripada melakukan tindakan. Namun saat mereka sedang dihadapkan dengan situasi yang mengharuskan mereka untuk berinteraksi dengan orang banyak, para introvert tidak kesulitan untuk melakukan hal itu, walaupun interaksi yang dilakukan tidak sesering orang ekstrovert.

  1. Orang Nolep (No Life)

Untuk orang yang nolep biasanya mereka adalah orang-orang yang terjebak di dalam zona yang mengakibatkan mereka menjadi sangat anti sosial dan sangat tidak ingin untuk mengambil peran dalam masyarakat. Bahkan hampir seluruh orang nolep mengatakan kalau mereka sangat nyaman dengan keputusan yang mereka ambil itu.

Seperti yang sudah dibahas di atas nolep diambil dari istilah ‘No Life’ yang artinya ‘Tidak Memiliki Kehidupan’. Dari kata tersebut saja, introvert dan nolep jelas merupakan dua hal yang sangat berbeda.

Arti dari kata nolep tersebut mereprentasikan kalau orang nolep memang hidup namun mereka tidak mau melakukan segala hal yang berhubungan dengan sosial, hal itulah yang membuat dirinya seakan-akan tidak mempunyai kehidupan. Sedangkan orang introvert jelas masih mempunyai kehidupan, karena mereka masih dapat berbaur untuk berinteraksi dengan orang-orang.

Kapanlagi Plus - Ada banyak sekali bahasa gaul atau slang biasa digunakan oleh anak muda, salah satunya nolep. Sebenarnya nolep sendiri apa sih? Apakah nolep merupakan singkatan? Tentu kalian harus mengetahuinya, agar tidak salah menempatkan kata nolep saat berbicara pada seseorang.

Bahasa gaul sendiri merupakan sebuah bahasa kekinian yang dibuat para anak-anak muda. Biasanya bahasa gaul dibuat dari kata-kata sehari-hari ataupun diambil dari bahasa Inggris dan dislang lagi dengan gaya Indonesia. Bahasa gaul terus ada dan terus berkembang dari zaman ke zaman, hingga tidak heran ada saja bahasa gaul yang tidak digunakan lagi selama perkembangan zaman.

Nah, untuk KLovers yang sedang mencari tahu apa sih arti nolep? Untuk itu dilansir dari berbagai sumber, inilah arti nolep beserta dengan ciri-ciri dan cara mengatasi seseorang yang nolep. Yuk langsung saja dicek KLovers.

1. Arti Nolep Adalah

Apa itu nolep dan introvert

Ilustrasi (credit: Pixabay)

Apa sih sebenarnya arti nolep itu? Kata nolep berasal dari No Life yang diplesetkan oleh kaum muda. Secara harfiah nolep atau no life artinya tidak memiliki kehidupan atau tidak punya kehidupan. Bahasa slang ini kerap digunakan untuk menyindir orang yang hanya menghabiskan waktunya sendiri, dan membatasi interaksi dengan dunia luar.

Mereka seperti asyik dengan dunia mereka sendiri dan merasa tidak perlu orang lain di sekelilingnya. Bahkan nolep juga terkesan seperti tidak memiliki keinginan untuk punya masa depan. Padahal seperti yang diketahui jika manusia adalah makhluk sosial, sehingga apapun pekerjaan kita tentu membutuhkan dorongan dan support dari orang lain.

2. Ciri-Ciri Orang yang Nolep

Apa itu nolep dan introvert

Ilustrasi (credit: Pixabay)

Nah, setelah mengetahui arti nolep, tentu kalian juga perlu mengetahui ciri-ciri nolep. Mungkin saja seseorang yang dekat dengan kalian, atau bahkan kalian sendiri memiliki ciri sebagai nolep. Berikut beberapa ciri-ciri orang yang nolep:

1. Ciri-ciri nolep yang pertama yaitu, ia tidak mementingkan masa depan.

2. Suka begadang untuk melakukan hal yang disukai seperti main game, maraton anime, dan lain-lain. Bahkan melakukan hal yang sebenarnya tidak memiliki manfaat dalam hidupnya.

3. Takut atau malas berhubungan dengan orang lain atau dunia luar. Mereka membatasi diri dari orang dan dunia luar.

4. Tak punya rasa empati atau simpati pada orang lain. Terkesan cuek dan bodo amat dengan sekelilingnya.

5. Gak bisa jauh-jauh dari gadget dan internet. Mulai dari HP, PC, atau konsol game.

6. Lebih suka sendiri, mengurung diri di kamar, tak banyak teman di dunia nyata.

7. Walaupun begitu mereka memiliki teman, namun hanya beberapa saja, Dan biasanya teman tersebut yang hanya satu frekuensi dengan dia. Bila sudah berbeda sedikit saja, maka mereka terkesan tidak peduli.

8. Terkadang ada pula mereka yang nolep sulit mengatur emosi dan terkadang memiliki kepribadian labil.

3. Perbedaan Nolep dan Introvert

Apa itu nolep dan introvert

Ilustrasi (credit: Pixabay)

Nah, bagaimana ya dengan introvert? Apakah nolep sama dengan introvert? Jawabannya tidak. Ya, introvert adalah tipe kepribadian yang bertolak belakang dengan ekstrovert. Akan tetapi, sebenarnya, setiap orang memiliki elemen introvert dan ekstrovert di dalam diri masing-masing.

Jadi introvert tidak membatasi diri dengan sosial, bahkan mereka memiliki kegiatan sosial. Introvert hanya akan merasa lelah ketika berinteraksi dengan kegiatan sosial. Mereka akan beristirahat setelah berinteraksi dan berkumpul untuk memulihkan semangat mereka kembali. Introvert juga memiliki teman yang sedikit, namun berkualitas.

Ia akan mencari teman yang bisa memberikan ia sebuah manfaat dan sebaliknya. Jadi Introvert bisa berteman dengan siapa saja, selama itu berdampak positif dan menambah ilmu baru bagi kehidupannya. Dari dua hal ini saja sudah terlihat bagaimana introvert dan nolep sangat bertolak belakang. Jadi tidak bisa disamakan nolep dan introvert ya KLovers.

4. Cara Mengatasi Nolep

Apa itu nolep dan introvert

Ilustrasi (credit: Pixabay)

Bila sudah mengetahui apa arti nolep dan bagaimana ciri-cirinya, kalian juga bisa mengetahui bagaimana cara mengatasi nolep. Ya, mungkin saja ini bisa membantu kalian yang merasa nolep dan tidak memiliki tujuan dalam hidup, namun ingin berubah. Berikut beberapa caar mengatasi nolep yang tepat:

1. Cara pertama yaitu dengan memperbaiki diri. Kalian bisa bercermin dan berkata bagaimana sebenarnya diri kalian. Apakah semua kegiatan yang kalian lakukan mendapatkan hasil positif atau tidak.

2. Lalu yang kedua yaitu, membuat planning masa depan. Kalian harus punya tekad dan ketegasan untuk diri kalian. Kalian harus konsisten melakukan hal-hal yang membuat kalian sukses di masa depan.

3. Habiskan waktu dengan hal yang positif dan bermanfaat. Bergaul dengan banyak teman agar mendapatkan pencerahan ataupun ide baru yang positif. Dengan melihat dunia luar dan bertemu orang, maka kalian akan banyak mendapatkan pengalaman.

4. Lakukan hal sesuai dengan passion kalian. Yup! Kunci agar kita bisa bangkit dan tidak menjadi nolep lagi adalah, mencari tahu passion kalian. Cari tahu apa yang kalian ketahui dan bisa. Sehingga kalian tidak merasa berat dalam menjalani hari.

5. Mulailah mencintai diri sendiri. Dengan kita mencintai diri maka kita akan nampak percaya diri, sehingga dengan begitu orang lain juga mulai percaya dengan kita. Orang lain juga mulai suka dengan kita, karena kita menikmati hidup dan mencintai diri sendiri.

6. Dan yang terakhir yaitu terbuka dengan keluarga. Ya, keluarga merupakan support penting dalam hidup kalian. Support keluarga menjadi nomor satu untuk menjadikan kita merasa lebih percaya diri dan tetap di jalan positif.

Itulah arti nolep beserta dengan ciri-ciri dan cara mengatasinya. Semoga penjelasan ini bisa membuat kalian mengerti apa itu nolep dan bagaimana kata ini digunakan dengan tepat.

Yuk, simak juga

  • Apa Arti Free Fire yang Sesungguhnya? Bukan Sekadar Nama Games - Ketahui Juga Istilah dan Alur Permainannya

  • Arti Barakallahu Fiikum dan Cara Menggunakannya Beserta Respon Menjawabnya, Jangan Sampai Salah

  • Arti Barakallahu Fiik: Penerapan dalam Keseharian dan Cara Menjawab yang Tepat

  • 4 Cara Mengirim Tugas di Google Classroom, Beserta Penggunaannya untuk Guru dan Siswa

  • 3 Cara Repost Story IG dengan Gampang dan Praktis, Bisa Jadi Bentuk Apresiasi Postingan Teman

(kpl/gen/dhm)

Nolep itu artinya apa?

Mengenal Kata Nolep Kata nolep ini biasanya digunakan untuk menunjukkan sikap tak ingin melakukan apapun, hanya ingin menghabiskan waktu sendiri, dan membatasi interaksi dengan orang lain atau dunia luar. Selain itu, kata nolep juga sering digunakan untuk merujuk sikap lain yang lebih luas.

Apa itu Nolep Quora?

Nolep adalah bahasa slang untuk frasa "No life" dalam bahasa Inggris. Nolep ini maknanya adalah saat seseorang tidak punya kehidupan sosial karena kemalasan atau ketakutannya terhadap kehidupan sosial.

Apa yang dimaksud dengan Nolep brainly?

No life / Nolep secara bahasa artinya Tidak hidup. Seperti arti harfiahnya , anak nolep bisa dikatakan tidak hidup atau kurang berpartisipasi dalam kehidupan sosial masyarakat, menyendiri , mengasingkan, atau bahkan membenci segala kegiatan yang ada hubungannya dengan kehidupan sosial.